Cara Cepat Naik Rank Mobile Legend

Sebenarnya cara cepat naikĀ rank Mobile Legend cukup mudah apabila Kamu memahami langkah-langkahnya. Hanya saja dalam melakukannya ada banyak rintangan yang bisa saja mengganggumu, seperti banyaknya Toxic,Ā player yang egois saat bermainĀ ranked, dan player AFK.

Jika Kamu sedang mencari tentang cara meningkatkanĀ rank pada Mobile Legends dengan cepat, kini Kami akan membagikan kiat cepatnya untuk Kamu semua. Sebenarnya agar bisa selalu menang dalamĀ ranked Mobile Legends sendiri bukan sesuatu yang sulit dilakukan. Kamu bisa mempelajari berbagai hal supaya bisa menjadiĀ pro player dan dapat meningkatkanĀ rank ke Mythic atau Legend dengan cepat.

Read More

Namun sebelumnya, Kamu harus tahu terlebih dahulu tingkatanĀ rank pada Mobile Legends, dari yang tingkatan terendah hingga tertinggi, yaitu mulai dari Warrior, Elite,Ā  Master, Grand Master, Epic, Legend, Mythic, hingga Mythical Glory.

Jika Kamu mentok atau hanyaĀ stuck diĀ tier Elite Master lalu ingin naik peringkat ke Mythic, kiin sudah saatnya harus berbenah diri. Oke, langsung saja simak panduan cara cepat naikĀ rank Mobile Legends.

Cara Cepat Naik Rank Mobile Legends

Cara Cepat Naik Rank Mobile Legend
Menaikan Rank Mobile Legend

Menaikkan Rank Mobile Legends

Pastinya ada beberapa langkah cara menaikkan rank Mobile Legends. Di bawah ini Kamu akan membahas lengkap mengenai cara cepat naikĀ rank Mobile Legends, berikut ini!

1. Pakai Hero yang OP (Over Power)

Untuk tiapĀ patchĀ update Mobile Legends, biasanya ada beberapa hero yang Over Power alias OP. Dengan menggunakan hero inilah, maka kesempatanmu untuk menang menjadi lebih besar.

Terkait:  Cara Hitung Lembur Kerja

Namun Kamu harus berlatih memakai hero OP ini terlebih dahulu. Sebab sekuat apapun hero yang Kamu miliki, jika jam terbangnya masih sedikit dan tanpa latihan bisa sangat sulit menguasainya.

Adapun salah satu hero yang Over Power sekarang ini yaitu Johnson, Lancelot, dan Hayabusa. Jadi, usahakan untuk menguasai hero tersebut dan mencoba memainkannya padaĀ ranked mode supaya Kamu lebih mudah naikĀ rank ke Mythic atau Legend dengan cepat.

2. Bermain Bersama Tim Satu Squad

Cara menaikkanĀ rank Mobile Legend selanjutnya ialah dengan selalu bermain bersama tim dalam satuĀ squad. Ini merupakan hal wajib yang dapat Kamu lakukan apabila ingin cepat-cepat meningkatkanĀ rank pada game Mobile Legends.

Sebenarnya bukan rahasia lagi, apabila mabar bersama teman atau team, Kamu akan lebih mudah berkoordinasi. Oleh karenanya, usahakan untuk memilih teman yang tepat untuk mabar.

Jangan pernah memilih teman untuk mabar yang sering lag, memiliki koneksi internet buruk, masihĀ noob dan cenderung egois. Sebaiknya cari teman yang dapat diajak kerjasama dan memiliki koneksi yang bagus.

Nah, dengan main bersama teman, maka peluangmu untuk menaikanĀ rank menjadi lebih tinggi daripada saat Kamu bermain solo. Jika Kamu sudah mendapakan teman main bareng yang pas dan dapat diajak kerja sama, sebaiknya terus bermain dengan teman mabarmu untuk melakukanĀ push ranked supaya bisa mencapai Legend bahkan Mythic.

3. Pelajari Hero Meta

Hero Meta memiliki peranan yang sangat penting supaya Kamu bisa memenangkan pertandingan dengan mudah. Biasanya untuk tipaĀ updateĀ game Mobile Legend sendiri akan ada beberapa macam hero yang memperolehĀ nerfĀ danĀ buff.

Heri yang memilikiĀ buff inilah yang berpeluang dijadikan hero meta dengan kelebihan dapat menenangkan pertandingan. Ada beberapa contoh hero meta di rank season 17 saat ini yang dapat Kamu gunakan, seperti Natalia, Uranus, Lancelot, Ling, Khufra, dan lainnya.

Terkait:  Cara Join Google Classroom

4. Tetap Perhatikan Komposisi Tim

Pada game ML ini, Kamu tentu saja tidak dapat bermain sendirian. Sebab permainan ini menuntutmu untuk saling bekerja sama antar tim demi mencapai kemenangan. Adapun salah satu cara cepat naikĀ rank Mobile Legend ialah dengan tetap memperhatikan koomposisi tim. Jadi saat Kamu bermainĀ ranked, pastingan hangan hanya mengandalkan 1 hero saja.

Dalam satu tim sebaiknya usahakan Kamu memiliki hero Tank yang dapat menahan damage lawan, hero Crowd Control (CC) supaya lebih mudah menang ketika War, dan hero Marksman atau Assasin/Mage jika ingin melakukan damage delaer.

Selain itu, jangan pernah egois ketika memilih hero. Contohnya jika kekuranganĀ tank dalam timmu, sebaiknya Kamu menggunakanĀ tank yang dapat melengkapi komposisi pada timmu sendiri supaya peluang menang pun menjadi lebih besar.

Apabila tim sedang kekuranganĀ mage, sebaiknya usahakan untukĀ pick Mage. Sama halnya sepertiĀ role yang lain. Jadi pastikan komposisi timmu benar-benar tepat, ada hero CC,Ā carry, mage, tank, dan sebagainya.

5. Mempelajari Mapping

Cara menaikkanĀ rank Mobile Legends berikutnya ialah dengan mempelajariĀ mapping. Peta atauĀ map padaĀ game penting sekali demi keberlangsungan permainan. MelaluiĀ map inilah, Kamu bisa mengetahui jika timmu sedang memulaiĀ teamflight atau melakukanĀ roaming. Dengan demikian, hadirlah kerja sama tim yang dapat disesuaikan.

Supaya Kamu lebih mudah memantau tim. Maka penting sekali melakukanĀ mapping agar Kamu dapat melihat kondisiĀ war pada Mobile LegendsĀ dari jauh. Adapun untuk proses mapping sendiri bisa dikatakan cukup mudah, yaitu dengan cara menggeser layar sesuai arah yang telah ditentukan. Agar bisa melihat tim yang lain.

PakaiĀ mapping guna memantau keadaan seluruh pemain saat bertanding, jadi Kamu akan memperoleh banyak kesempatan dalam melakukan persiapan terlebih dahulu sebelum dimulaiĀ teamfight.

6. Memahami Counter Hero

Cara cepat naik rank Mobile Legends selanjutnya ialah harus memahami Counter Hero. Pada permainan Mobile Legends yang memerlukan kemampuan strategi, biasanya akan selalu ada Counter Hero dalam tiap hero yang Kamu pilih. Misalnya, saat musuh memakai hero meta maka Kamu bisa memakai hero counter pada hero tersebut. Hal ini dirasa cukup penting sebab setiap hero pada Mobile Legends mempunyai kelemahan tersendiri.

Terkait:  Cara Lapor Penipuan Online

Jadi contohnya saat musuh memilih hero Natalia, Kamu bisa memakai Rafaela atau Saber sebagaiĀ counter hero tersebut secara langsung.

7. Jangan Pernah Menyerah

Seburuk apapun kondisi tim yang Kamu miliki jangan pernah menyerah meski dalam keadaan tertekan sekalipun.

Pada permainan ML biasanya ada istilah yang dinamakanĀ Epic Comeback,Ā dimana dalam kondisi tertekan bahkan saat tersisa hanya satuĀ turret sekalipun Kamu tetap dapat melakukan sistemĀ epic comeback.

Pastikan Kamu harus berjuang sekuat tenaga hingga titik penghabisan. Dengan demikian, Kamu bisa menemukan celah melakukan sistemĀ epic comeback ini ketika permaian musuhmu sudah dalam keadaan tidak karuan dan tertekan.

8. Hindari Lag

Cara cepat naik rank Mobile Legend selanjutnya ialah hindari lag. Jika Kamu sering mengalami lag atau bahkan selalu muncul pemberitahuan “reconnecting” tentu bisa menjadi masalah yang serius. Bahkan kemungkinan terburuknya ialah Kamu bisa AFK bahkan menjadi beban dalam tim.

KarenaĀ lag bisa menghambatmu untuk meningkatkaĀ rank Mobile Legend sampai ke Mythic.

Itulah beberapa cara cepat naikĀ rankĀ Mobile Legend, sebagai tambahan jika Kamu mengalami kekalahan ketika mainĀ ranked, sebaiknya jangan pernah mem-bully teman dalam satu timmu. Sebaiknya koreksi kesalahan apa saja yang dilakukan timmu hingga kalah.

 

 

 

Related posts