Cara Agar Youtube Menghasilkan Uang {Terbaru} Asli

Cara Agar Youtube Menghasilkan Uang
Cara Agar Youtube Menghasilkan Uang

Platform video satu ini, tidak kalah terkenal dari TikTok. Apalagi, ditambah dengan cara agar Youtube menghasilkan uang. Kamu pasti auto semangat upload videonya!

Persoalan uang, siapa sih yang tidak terlena. Akan tetapi kamu harus ingat, kalau untuk mendapatkan uang melalui YT seorang kreator harus memiliki 1000 subscriber.

Berapa Sih Tayangan di Youtube Agar Dapat Uang?

Kalau kita melihat dari persyaratan subscriber, kamu pasti berpikir membutuhkan waktu yang lama untuk bisa akun YTmu menghasilkan cuan. Lantas, berapa lama sih tayangan di Youtube agar dapat uang?

Menurut rate dari YPP atau Youtube Partner Program, seorang kreator harus bisa menghasilkan 40.000 jam waktu menonton. Perhitungan tersebut, berlangsung sejak 1 tahun silam.

Cara Agar Youtube Menghasilkan Uang

Cara Agar Youtube Menghasilkan Uang
Cara Agar Youtube Menghasilkan Uang

So, masih ada banyak waktu nih buat kamu meningkatkan kualitas konten di channel Youtube sambil terus belajar cara agar YT menghasilkan uang. Seperti penjelasan berikut ini:

Cara Agar Youtube Dapat Uang

Step pertama untuk kamu para pemula, ada baiknya membuat akun Gmail baru yang khusus digunakan nantinya di Youtube. Maksudnya disini, beda ya dari alamat email yang biasa kamu gunakan untuk kepentingan pribadi.

Tapi ingat, minimal usia untuk pemilik akun Gmail adalah 18 tahun. Oleh sebab itu, bagi kamu yang belum genap memasuki usia tersebut, lakukan tips di bawah ini:

  1. Buka aplikasi Yotube dan pilih profile
  2. Kemudian klik ikon + untuk mulai membuat akun baru
  3. Sistem akan mengalihkan kamu ke halaman pembuatan akun Gmail
  4. Klik buat akuntap opai untuk diri sendiri
  5. Isi kolom nama depan dan belakang sesuai keinginanmu
  6. Lanjutkan lengkapi kolom informasi dasar > ketuk berikutnya
  7. Pilih atau buat alamat email sendiri
  8. Ketik kata sandi yang rumit untuk akun Gmail baru kamu
  9. Halaman berikutnya pengisian nomor telepon, bisa kamu lewati atau langsung isi
  10. Setujui semua privasi dan persyaratan Gmail

Tada… kamu sudah berhasil menyelesaikan satu langkah lebih dekat untuk memiliki channel baru di Youtube. Maka dari itu, selanjutnya kita akan mulai daftarkan Gmail kamu untuk dijadikan salah satu saluran YT.

Kiat Membuat Youtube untuk Menghasilkan Uang

Next, masih di pembahasan kiat membuat Youtube agar bisa menghasilkan uang akan kita awali dengan mengubah setelan profile. Selengkapnya, let’s check this out!

  1. Klik ikon profile di halaman utama Youtube
  2. Pilih submenu channel anda
  3. Ketuk opsi buat channel
  4. Tap menu beranda di halaman profile
  5. Pilih ikon pensil untuk mengubah setelan channel
  6. Tambahkan gambar banner dengan klik ikon kamera
  7. Isi kolom deskripsi untuk channel kamu
  8. Kembali ke menu beranda channel > pilih tombol buat
  9. Pilih upload video yang sudah kamu siapkan di galeri HP
  10. Halaman tambahkan detail, isi judul video dan deskripsinya
  11. Ubah visibilas videonya ke setelan publik
  12. Klik tombol berikutnya 
  13. Ketuk salah satu pilihan di halaman pilih penonton (Ya, video ini dibuat untuk anak-anak atau  Tidak)
  14. Lalu, kamu juga bisa pilih pembatasan usia penonton video
  15. Terakhir, pilih upload

Apakah cukup caranya sampai disini saja dan kamu otomatis bisa langsung menghasilkan uang dari video Youtube? Eits salah, kamu masih harus mengubah channel Youtube ke monetisasi.

Cara Agar Channel Youtube Kamu Menghasilkan Uang

Berikut adalah cara monetisasi agar channel Youtube kamu bisa menghasilkan uang. Selengkapnya lihat disini:

  1. Kunjungi Youtube studio melalui browser di HP kamu
  2. Isi di kolom pencarian dengan studio.youtube.com
  3. Terlihat dashboard dari channel Youtube kamu
  4. Mulai daftarkan dirimu dengan pilih menu monetisasi channel
  5. Perhatikan persyaratan berkembang dengan Youtube
  6. Aktifkan verifikasi 2 langkah > klik lanjutkan
  7. Pilih tombol beri tahu saya jika saya memenuhi syarat

Tunggu sampai kamu menerima email yang dikirimkan oleh pihak Youtube. Selanjutnya, tinggal ikuti saja step by step sesuai arahan yang tampak di dalam isi pesan tersebut.

Semoga bermanfaat. Sampai jumpa lagi di pembahasan berikutnya cara agar Youtube tidak ada iklan. Good luck!

Related posts