WIGATOS | Cara airdrop crypto kini menajadi incaran banyak orang. Terlihat dari pantauan marketing yang terjadi di komunitas crypto, tidak sedikit orang yang ingin mendapatkan kesempatan emas untuk bisa klaim token akunnya secara gratis. Sebenarnya, ini bukan tren baru sih. Karena konsep ini sudah berjalan sejak tahun 2014 silam.
Daftar Isi
Apa Itu Airdrop dalam Crypto?
So, untuk kamu yang masih baru atau awam dengan dunia saham crypto. Yuk kenalan lebih dalam dengan mengenal apa itu airdrop dalam crypto.
Airdrop crypto merupakan sebuah upaya marketing yang dikerjakan oleh suatu tim dengan membagikan beberapa aset cryptonya kepada pelanggan secara gratis. Dengan begitu, kinerja dari platfrom tersebut akan semakin optimal. Tapi sayangnya, event ini jarang kamu temukan dengan mudah. Kamu harus terus update, dan juga gerak cepat.
Cara Airdrop Crypto
Mengapa demikian? Soalnya cara airdrop crypto ini terbilang cukup ribet prakteknya. Akan tetapi, nilai penawaran aset yang ditawarkannya tinggi. Tanpa tunggu lama-lama lagi, langsung ikuti tutorial berikut:
- Join ke komunitas crypto lewat aplikasi Telegram
- Temukan informasi airdrop terbaru di komunitas tersebut
- Klik link airdrop, dan kerjakan tugasnya
- Ikuti alur yang tertera sesuai perintah dari airdrop
- Pastikan kamu sudah login ke aplikasi Twitter dan Discord pribadimu
- klik ikon avatar profile Youtube > channel anda > ikon 3 titik > bagikan > salin tautan
- Tempel tautan pada laman bot crypto Telegram
- Masuk ke aplikasi Trust Wallet
- Pilih Smart Chain > recieved BNB > klik salin > kembali ke bot
- Paste address wallet di kolom pesan bot > klik kirim
Misalkan nih, setelah selesai mengerjakan step by step tersebut kamu masih diminta untuk memasukkan address ETH atau BEC atau MATIC. Maka, kamu bisa gunakan alamat BEP 20. Dengan syarat, awalan alamatnya adalah OX.
Cara Kerja Airdrop Crypto
Lanjut ke cara opersional dari airdrop crypto untuk jenis berikutnya. Karena sebelumnya, kita sudah berhasil untuk mempraktekan airdrop dalam jenis Bot Telegram. Untuk itu, kali ini jenis yang akan dibahas adalah airdrop gleam.
Dimana, Gleam sendiri merupakan sebuah situs giveaway atau bounty yang kerap kali dimanfaatkan oleh beberapa proyek crypto currenty untuk meningkatkan pembelian saham dalam komunitas crypto. Caranya, dengan bagi-bagi token secara gratis. Mau dapat kesempatannya? Langsung perhatikan instruksi selengkapnya di bawah ini:
- Buka komunitas crypto di Telegram, dan temukan informasi dengan link https://gleam.io
- Klik link gleam yang telah kamu dapatkan melalui browser Chrome
- Pilih login dengan Twitter
- Otomatis situs gleam akan meminta izin untuk bisa mengakses akun Twittermu
- Kerjakan semua tugas yang terlihat di layar
- Setelah task completed , kamu bisa mulai temukan cara untuk mencairkannya ke rupiah
Informasi tambahan untuk poin nomor 5, ketika kamu mengerjakan task dan menemukan perintah untuk mengisi address CUBE Trust Wallet. Kamu bisa gunakan alamat ETH atu BEC. Soalnya, cuman beda jaringan saja.
Cara Membuat Airdrop Crypto
Masih tentang airdrop. Kalau kamu sudah tahu 2 jenis crypto yang banyak diminati oleh para user. Sekarang, lanjut ke jenis 3 yaitu, airdrop tesnet. Buat kamu yang gemar melakukan uji coba terhadap suatu hal, disini tempatnya! Ya, karena selain itu kamu bisa mendapatkan token secara free. This profitable!
- Unduh extension Kiwi Browser melalui Chrome
- Ketuk ikon 3 titik, dan pilih Suiet Wallet
- Klik create new > isi kolomnya > next step > simpan 12 phrase ke dalam note HP > confirm and create
- Masuk ke situs sui.bluemove.net > connect wallet > pilih Suiet Wallet > go back home
- Pilih connect > ketuk ikon 3 garis > tap SUI Faucet
- Selamat, kamu sudah berhsail mendapatkan koin testnet
Tidak terlalu sulit ya ternyata tips untuk mendapatkan airdrop crypto. Karena kita semua suka cuan, di pembahasan selanjutnya kamu bisa mempelajari cara aktifkan airdrop. Get your money now!