WIGATOS.com | Baru resign dari salah satu perusahaan? Atau kamu mentok belum dapet kerjaan di tempat yang sesuai? Jika ya, kini saatnya buat tahu cara update CV di LinkedIn. Jika kamu belum update CV, wajib banget nih untuk update lebih dulu sebelum melamar kerja.
Selain itu, pastinya kamu harus tambahkan sertifikat atau skill yang kamu punya ke dalam portofolio CV di LinkedIn. Hal ini penting banget buat job seeker yang mau terlihat lebih profesional, dengan mengupgrade skill dan pengalaman yang kamu punya.
Sebagai pencari kerja, tentu saja kamu harus benar-benar aktif mencari lowongan pekerjaan. Tapi cari lowongan pekerjaan tanpa portofolio seperti menambah skill juga terkadang bisa membuatmu tersingkir dari pesaing yang lain.
Jadi alangkah baiknya lengkapi dulu portofoliomu dengan mengikuti pelatihan-pelatihan atau seminar. Gak ada salahnya juga buat tahu cara daftar kartu Prakerja buat membantumu untuk mengikuti pelatihan dengan difasilitasi oleh pemerintah.
Daftar Isi
Ada beberapa cara yang dapat kamu lakukan untuk update CV di LinkedIn tergantung dari kebutuhan dan tujuanmu. Simak cara update CV di LinkedIn berikut :
Kamu bisa melakukan metode ini dengan sangat mudah buat update CV kamu ndi LinkedIn. Dengan cara ini, maka kamu bisa menampilkan CV kamu di bagian Featured (Unggulan) yang ada di bagian profil. Ini artinya, orang-orang yang mengunjungi profil kamu dapat melihatnya dengan sekilas.
Selainn itu, cara ini juga memungkinkan kamu untuk mengedit dan menghapus CV kamu kapan pun kamu inginkan. Untuk mengupdate CV di profil LinkedIn, ini langkah-langkahnya :
Cara update CV di LinkedIn yang kedua ini sangat cocok jika kamu ingin mempromosikan CV kamu kepada koneksi dan jaringan. Dengan cara ini, maka kamu bisa membuat postingan yang berisi CV kamu terbaru.
Dengan begitu, banyak orang yang mengikuti atau berinteraksi dengan postingan kamu dapat melihatnya secara langsung dan mudah. Cara ini bisa membantumu buat dapet feedback atau saran dari orang-orang yang melihat postingan kamu. Simak langkahnya berikut :
Kamu yang mau melamar kerja, bisa coba cara update CV di LinkedIn ini. Kirimkan CV terbaru kepada perekrut atau manajer perekrutan yang menawarkan pekerjaan tergantung dari minat dan kemampuan yang kamu miliki.
Kamu bisa sesuaikan CV dengan persyaratan atau kriteria pekerjaan yang ditentukan. Untuk mengupdate CV khusus untuk lamaran pekerjaan, ikuti langkah-langkahnya berikut ini:
Sebelum ke topik utama mengenai care update CV LinkedIn, berikut ada beberapa alasan yang perlu kamu ketahui terlebih dahulu mengapa update CV di LinkedIn sangatlah penting:
Dengan mengupdate CV kamu secara berkala, maka kamu bisa menampilkan keterampilan dan pengalaman terbaru yang mungkin relevan dengan pekerjaan yang kamu inginkan. Hal ini dapat membuat kamu menjadi seorang pribadi yang menarik menurut kacamata perekrut dan manajer HRD yang mencari kandidat seorang profesional.
Dengan mengupdate CV, maka kamu bisa memastikan bahwa CV kamu mengandung kata kunci yang sesuai dengan pekerjaan yang akan kamu lamar. Hal ini dapat meningkatkan kemungkinan CV kamu bisa lolos dari sistem pemindaian secara otomatis yang digunakan oleh banyak perusahaan yang tergabung di LinkedIn.
Kamu juga bisa mempromosikan diri sendiri kepada koneksi dan jaringan dengan update CV di LinkedIn.
Selain itu, kamu dapat berbagi lamaran kerja dengan orang-orang yang mungkin bisa membantu kamu mendapatkan pekerjaan yang diinginkan.
Misalnya teman, kolega, atau mungkin mantan atasan yang memiliki jaringan sehingga mendapatkan informasi menawarkan kepada perusahaan yang linier terkait pekerjaan yang kamu inginkan.
Itulah beberapa alasan mengapa update CV di LinkedIn sangat penting dilakukan. Dengan begitu maka kamu harus meluangkan waktu untuk update CV di LinkedIn agar up to date. Kamu bisa terlihat aktif dan tentunya lebih profesional di platform jaringan LinkedIn.
Berikut beberapa tips melamar pekerjaan di LinkedIn yang bisa kamu lakukan:
Jika kamu mau cepat dilirik orang, pastikan kamu buat profil yang menarik dan lengkap di LinkedIn. Profil LinkedIn adalah cara terbaik menunjukkan kemampuan dan pengalaman kamu yang akan membantu perekrut mempelajari tentang diri kamu.
Mulailah dengan memasukkan foto profil profesional yang mencerminkan kepribadian diri dengan memakai pakaian formal, nyaman, dan sesuai dengan bidang pekerjaan. Yang terpenting yaitu ringkasan singkat yang menggambarkan diri kamu seutuhnya.
Kamu wajib memperbarui CV dengan berkala, apalagi jika punya skill tambahan atau pernah mengikuti pelatihan tertentu yang sebelumnya belum pernah kamu tulis di profil LinkedIn. Dengan cara ini, perekrut akan melihatnya untuk menilai kualifikasi yang kamu punya.
Kamu perlu tahu jika LinkedIn menyediakan fitur Pekerjaan yang bisa digunakan untuk mencari pekerjaan sesuai dengan kata kunci, lokasi, atau filter lainnya. Kamu bisa melihat daftar lowongan pekerjaan yang tersedia dan membaca deskripsi dan syaratnya dengan teliti.
Maksud dari jaringan profesional disini yaitu koneksi yang kamu miliki dengan orang-orang di bidang yang sama atau bidang lain yang relevan. Jaringan profesional bisa membantu kamu mendapatkan informasi, referensi, atau rekomendasi tentang pekerjaan yang kamu inginkan.
Sikap positif dan profesional adalah kunci untuk menarik perhatian perekrut dan dapat meningkatkan peluang untuk mendapatkan pekerjaan.
Dari bahasan cara update CV LinkedIn di atas, penting banget buat job seeker atau kamu yang punya profesi tertentu untuk selalu upgrade skill dan jangan lupa untuk mengupdate CV-nya di LinkedIn agar lebih profesional!
Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More
Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More
Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More
WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More
Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More
Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More