Cara Tarik Dana ShopeePay

ShopeePay adalah salah satu layanan dompet digital yang semakin populer diantara dompet digital lainnya karena memudahkan pembayaran di platform Shopee. Kamu bisa membeli produk dengan mudah menggunakan metode pembayaran ShopeePay. Menariknya lagi, kamu juga bisa coba cara tarik dana ShopeePay dengan mudah!

Cara Tarik Dana ShopeePay

Cara Tarik Dana ShopeePay

Ada beberapa metode yang bisa digunakan untuk menarik dana dari ShopeePay, yaitu bisa melalui transfer bank, tarik tunai di ATM, serta transfer ke rekening virtual ShopeePay. Begini ulasannya :

1. Cara Tarik Dana ShopeePay Melalui transfer bank

Kamu dapat melakukan transfer dana dari ShopeePay ke rekening bank pribadi dengan cara sebagai berikut :

  • Buka terlebih dahulu aplikasi Shopee dengan menggunakan user ID dan password Shopee.
  • Kemudian, masuk ke halaman akun ShopeePay yang berada di menu paling atas di halaman utama.
  • Pilih menu “Tarik Tunai” yang ada di halaman baru.
  • pilih “Transfer Bank” kemudian pilih bank tujuan yang Kamu inginkan.
  • Sekarang masukkan nominal yang ingin Kamu tarik pada kolom yang telah disediakan. Jika sudah, lakukan konfirmasi transaksi.
  • Masukkanlah password ShopeePay Kamu kemudian tekan “Tarik Tunai”.
  • Tunggu beberapa saat hingga dana masuk ke rekening bank dalam waktu 1-3 hari kerja.
  • Ketika dana sudah masuk ke rekening bank yang dimaksud, maka saldo ShopeePay akan berkurang sesuai dengan penarikan yang dilakukan beserta biaya admin.

2. Cara Tarik Dan ShopeePay dengan Tarik tunai di ATM

Selain mentransfer dana ke rekening bank, Kamu juga bisa menarik uang tunai langsung melalui mesin ATM dengan mengikuti langkah-langkah dbawah ini :

  • Buka aplikasi Shopee dengan menggunakan user ID dan password sendiri.
  • selanjutnya, masuk ke halaman akun ShopeePay yang berada di menu paling atas.
  • Kemudian di halaman berikutnya, pilih menu “Tarik Tunai”.
  • Lalu, pilih opsi “Tarik Tunai ATM” dan masukkanlah nominal yang ingin Kamu tarik pada kolom yang telah disediakan.
  • Konfirmasi transaksi tersebut dengan kemudian masukkan password ShopeePay agar bisa diproses.
  • Beberapa saat kemudian, Kamu akan menerima kode pengambilan tunai (OTP) yang berlaku selama 30 menit. Jika sudah melebihi batas waktu 30 menit maka proses transaksi harus diulang kembali dari awal.
  • Apabila sudah mendapatkan kode OTP, sekarang kunjungi ATM terdekat yang bekerja sama dengan
  • Lakukan prosedur Tarik tunai di ATM pada mesin khusus Tarik tunai. ikuti petunjuk didalamnya hingga sampai pada memasukkan OTP yang sebelumnya Kamu dapatkan.
  • Terakhir tinggal ambil uang tunai yang diinginkan berdasarkan nominal yang telah di isi pada akun ShopeePay sebelumnya.

3. Transfer ke Rekening Virtual ShopeePay

Selain kedua cara diatas, Kamu pun dapat menarik dana dari ShopeePay ke rekening virtual ShopeePay dengan langkah-langkah berikut ini :

  • Buka aplikasi Shopee menggunakan user ID dan password sendiri.
  • Lalu, masuk ke halaman akun ShopeePay yang berada di bagian atas pada menu utama.
  • Di halaman berikutnya, pilih menu “Tarik Tunai”.
  • Lanjutkan dengan memilih “Ke ShopeePay” kemudian masukkan nominal yang ingin Kamu tarik pada kolom nominal yang telah disediakan.
  • Konfirmasikan transaksi tersebut lalu masukkan password ShopeePay Kamu yang berjumlah 6 digit.
  • Tunggu beberapa saat hingga dana masuk ke saldo ShopeePay yang Kamu tuju.

Ketiga cara tarik dana ShopeePay diatas bisa Kamu coba salah satunya dan pilih yang paling sesuai dengan kebutuhan dan preferensi Kamu. Namun pastikan terlebih dahulu ketersediaan saldo ShopeePay yang akan Kamu Tarik secara tunai. Semoga bermanfaat!

Recent Posts

Cara Bagi Pulsa Ke Sesama Telkomsel

Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More

5 months ago

Cara Mendapatkan Uang dari Spotify

Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More

5 months ago

Cara Kasih Lagu di Instagram

Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More

5 months ago

Cara Masukan Kode Voucher XL yang Benar ?(Mudah Sekali)

WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More

5 months ago

Cara Aktifkan Unlimited Youtube XL dengan 8 Step Mudah

Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More

5 months ago

Cara Daftar Kartu Indosat

Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More

5 months ago