Istilah BPJS begitu familiar di kalangan masyarakat Indonesia. Keberadaan BPJS mampu meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Alasannya dengan BPJS dapat secara mudah berobat ke puskesmas dan rumah sakit terdekat. Lalu setelah mendaftar, bagaimana cara cek angsuran BPJS tersebut? Inilah ulasan selengkapnya.
Ketika sakit setiap orang ingin berobat ke dokter dengan pelayanan baik dan murah. Namun, pada kenyataannya berobat itu mahal belum lagi biaya perawatan medis dan obatnya.
Harga obat, biaya perawatan medis yang mahal membuat sebagian orang enggan berobat ke dokter. Mereka memilih perawatan medis sendiri dirumah dengan pengobatan alternatif.
Melihat keadaan seperti itu pemerintah RI akhirnya memutuskan membentuk jaminan sosial yang dikenal dengan nama BPJS.
Apa itu BPJS?
Siapa tidak kenal BPJS? BPJS singkatan dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial. BPJS, sebuah perusahaan yang bergerak di bidang sosial dan kesehatan.
BPJS awal berdiri fokus dibidang kesehatan yang terkenal sebutan BPJS Kesehatan. Pada perkembangan selanjutnya pemerintah kemudian mengembangkan BPJS menjadi 2 Jenis, yaitu
BPJS kesehatan yang menjadi penyelenggara program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) pesertanya dibekali kartu KIS.
Tidak hanya JKN, BPJS kesehatan juga penyelenggara ASKES hingga jaminan kesehatan. Produk ini bisa diakses seluruh masyarakat.
BPJS Kesehatan sesungguhnya telah ada sejak era pemerintahan Presiden Suharto tahun 1968 saat itu, bernama Badan Penyelenggaraan Dana Pemeliharaan Kesehatan atau BPDPK.
Seiring bergulirnya waktu BPDPK diubah menjadi perusahaan Husada Bhakti. Jangkauannya semakin luas dan nama perusahaan pun terus berubah.
Sampai akhirnya tahun 2001 diubah menjadi PT Askes, atau Asuransi Kesehatan. Tahun 2005 Askes jangkauannya mulai fokus pada keluarga miskin.
Program Askes diubah lagi menjadi BPJS Kesehatan di tahun 2014, yang jangkauannya seluruh lapisan masyarakat tanpa terkecuali.
Tidak Ada lagi Pengelasan layanan BPJS Kesehatan
Jenis Kelas BPJS Kesehatan yang dapat dilihat dari fasilitas dan besaran iuran. Namun, kini memasuki tahun 2020 tidak ada lagi pengelasan layanan seperti kelas 1,II atau kelas III
Sekarang KemenKes RI akan menerapkan standar pelayanan rumah sakit yang sama bagi semua peserta BPJS Kesehatan.
Bukan hanya tidak ada lagi pengelasan layanan. Semua peserta BPJS Kesehatan juga mendapat pelayanan pengobatan yang sama untuk dokter, obat dan lainnya .
Perbedaan mencolok pada layanan peserta BPJS Kesehatan terletak fasilitas ruang rawat inap. Berikut ini perbedaan fasilitas rawat inap kelas BPJS Kesehatan beserta iuran terbaru yang akan dihapus awal tahun 2021.
» Fasilitas ruang rawat inap kelas 1BPJS Kesehatan
Kelas 1, adalah kelas tertinggi dilayanan BPJS Kesehatan dengan iuran Rp 150.000 perbulan. Fasilitas kelas 1 terdiri dari 2-4 pasien per ruangan. Peserta kelas 1 bisa naik kelas VIP dengan biaya tambahan
» Fasilitas rawat inap Kelas II BPJS Kesehatan
Kelas II membayar iuran Rp 100.000 per bulan yang mendapat kamar 3-5 pasien per ruangan. Peserta kelas II bisa naik kelas 1 atau. VIP dengan biaya tambahan
» Fasilitas rawat inap Kelas III BPJS Kesehatan
Kelas III, adalah kelas terendah dengan iuran Rp 42.000 per bulan mendapat kamar 4-6 pasien per ruang. Peserta kelas II bisa naik kelas III atau VIP dengan biaya tambahan
Kini, mulai tahun depan tidak ada lagi pengelasan layanan BPJS Kesehatan. Kelas layanan tersebut diganti kelas standar dengan iuran sekitar Rp 75.000.
Kelas standar ini merupakan layanan rawat inap pada progran JKN, yang semua biaya ditanggung BPJS Kesehatan sampai pasien dinyatakan sembuh oleh dokter
BPJS Ketenagakerjaan juga tidak kalah terkenal dengan BPJS Kesehatan. Sebagian orang terkadang tidak memahami dan mengerti apa itu BPJS Ketenagakerjaan?
BPJS Ketenagakerjaan, Adalah program pemerintah yang fokus perlindungan pada tenaga kerja berdiri 1 Juli 2015
Perlindungan dimaksud disini, yaitu melindungi tenaga kerja dari resiko kecelakaan saat bekerja, ataupun sosial ekonomi tertentu.
Peserta BPJS Ketenagakerjaan, yakni buruh, karyawan tetap suatu perusahaan, yang terdaftar menjadi anggota
BPJS Ketenagakerjaan di tempat kerja
Sebelum BPJS Ketenagakerjaan Ketenagakerjaan pekerja perusahaan tersebut pakai program bernama Jamsostek.
Lantas, apa perbedaan Jamsostek dengan BPJS Ketenagakerjaan. Letak perbedaannya pada peserta Jamsostek, yaitu pekerja formal.
Sementara BPJS Ketenagakerjaan seluruh pekerja tanpa terkecuali. Perbedaan lain dari BPJS Ketenagakerjaan, adalah biaya perawatan kecelakaan kerja dengan biaya sampai sembuh.
BPJS Ketenagakerjaan disebut badan hukum publik berada di bawah langsung Presiden RI. BPJS Ketenagakerjaan berdiri bukan mencari untung seperti Jamsostek, melainkan melayani masyarakat sepenuhnya .
Pasca Jamsostek berubah menjadi BPJS Ketenagakerjaan, pemerintah mengembangkan beberapa program keunggulan.
Program BPJS Ketenagakerjaan
Hal ini yang terlihat jelas pada keempat program BPJS Ketenagakerjaan, yakni Jaminan Kecelakaan Kerja, Jaminan Hari Tua, Jaminan Kematian dan Jaminan Pensiun.
Jaminan hari tua, salah satu program dari BPJS Ketenagakerjaan. Manfaat jaminan hari tua pada uang iuran dan hasil pengembangan dibayar sekaligus.
Jaminan hari tua dari BPJS Ketenagakerjaan bisa diambil usianya 56 tahun, diambil 10% dari total saldo dan max 30% total saldo
Jaminan pensiun BPJS Kesehatan sebagai cara mempertahankan derajat hidup yang layak bagi peserta atau ahli waris.
Penghasilan bisa diperoleh ketika peserta pensiun, cacat total dan meninggal dunia. Jaminan pensiun ini bisa dicairkan jangka waktu 10 tahun, dengan syarat peserta berhenti bekerja untuk alasan tertentu
Cara Cek saldo jaminan pensiun: ketik SALDO spasi Nomor Peserta kirim ke 2757
Daftar Isi
Cek tagihan BPJS Ketenagakerjaan bisa langsung datang ke kantor cabang terdekat.
Bawa kartu BPJS Ketenagakerjaan, Tunjukan kartu itu pada petugas. Petugas akan mendata dan mengecek tagihan angsuran.
Untuk mengecek angsuran pembayaran BPJS pertama kali kamu bisa kirim WA ke Chika, dimana Chika adalah Chat Assistant JKN. Langkah-langkahnya:
Sudah punya aplikasi JKN? Metode selanjutnya yang bisa kamu pakai untuk mengecek angsuran BPJS ialah dengan melalui aplikasi Mobile JKN. Langkah-langkahnya:
Update cara cek angsuran BPJS melalui situs resmi https://bpjs-kesehatan.go.id/bpjs/ sudah tidak bisa dilakukan ya. Sekarang, semua pengecekan angsuran dan tagihan sudah dialihkan dengan menggunakan aplikasi mobile JKN.
Langkah-langkahnya:
Siapa yang sudah pakai OVO? Cara mengecek angsuran BPJS juga bisa dilakukan melalui aplikasi OVO. Caranya:
Langkah-langkahnya:
Langkah-langkahnya:
Selain SMS, Kamu bisa menghubungi Care Center BPJS untuk mengetahui jumlah tagihan BPJS. Caranya:
Cara mengecek angsuran tagihan BPJS juga bisa dilakukan melalui layanan mobile banking lho! Kami juga berikan tiga layanan mobile banking dari bank yang cukup familiar, diantaranya:
Langkah pengecekannya:
Langkah pengecekannya:
Langkah pengecekannya:
Langkah-langkahnya:
Langkah-langkahnya:
Langkah-langkahnya:
Terakhir, kamu juga bisa mengetahui jumlah tagihan angsuran BPJS yang harus dibayarkan melalui toko retail Indomaret atau pun Alfamart. Untuk mengecek angsuran BPJS, kamu hanya perlu datang ke kasir, lalu tunjukan nomor BPJS Kesehatan untuk dicek.
Itulah ulasan singkat dan cara cek angsuran BPJS yang bisa kami ulas untukmu. Jika bermanfaat, jangan lupa bagikan ke teman-teman kamu di semua sosial media milikmu ya!
Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More
Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More
Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More
WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More
Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More
Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More