Bagaimana cara menonaktifkan Instagram sementara? Instagram adalah salah satu media sosial yang paling populer selain Facebook dan Twitter yang digunakan banyak orang di sekuruh dunia. Menawarkan User face dengan tampilan yang simpel sekaligus fitur – fitur yang menarik. Inoilah beberapa daya tarik Instagram yang membuatnya tak pernah ditinggalkan oleh pengguna setianya,
Secara sederhana, instagram merupakan tempat untuk mengabadikan moment penting yang bisa kamu bagikan ke teman – teman. Dimana moment tersebut bisa dalam bentuk foto maupun dalam bentuk video yang menarik. Hal inilah yang kemudian memancing orang lain agar menyukai dan berkirim komentar pada postingan yang kamu bagikan.
Daftar Isi
Ini merupakan fitur yang menarik yang tersemat pada aplikasi Instagram, ini memungkinkanmu untuk memposting story ataupun pengalaman hidup sehingga bisa menjadi inspirasi bagi orang lain. Pada postingan tersebut, kamu bisa menambahkan berbagai macam tulisan yang menarik yang tentunya menambah penasaran orang lain agar melihat insta stroy milik kamu.
Sebelum masuk ke pembahasan cara menonaktifkan Instagram sementara, berikut ini ada beberapa cara membuat insta story untuk menambah pengetahuan kamu terhadap fitur instagram ini, yaitu :
Ada beberapa cara untuk menambahkan foto maupun video tergantung dari kebutuhan kamu. Jika kamu ingin langsung mengambil foto atau video, maka langsung saja aktifkan mode kamera selanjutnya tinggal buat insta story. Jika kamu ingin upload foto atau video, maka tinggal pilih saja video maupun foto pilihanmu. Untuk durasi biasanya berlangsung 15 menit. Cukup singkat namun kamu bisa mengoptimalkan waktu tersebut dengan memposting konten semenarik mungkin.
Fitur ini memungkinkanmu dapat menambahkan tulisan atau text di Insta Storymu yang nantinya akan diposting. Untuk isinya bebas bisa berupa cerita, kata, maupun kalimat yang mewakili konten postinganmu. Caranya cukup mudah, kamu tinggal klik saja ikon bergambar pensil yang beada di atas layar.
Untuk memberikan kesan menarik, tentu saja Kamu tidak bisa hanya mengandalkan tulisan standar dengan huruf dan jenis text yang standar. Sebab Instagram telah menawarkan pilihan editing text untuk memperindah tulisanmu, agar Kamu bisa membuatnya semenarik mungkin.
Jika kamu sudah membuat Insta Story baik berupa konten foto maupun video, maka selanjutnya tinggal membagikan postingan tersebut. Caranya cukup mudah, tinggal kirim saja dengan klik tombol send to pada bagian kanan bawah layar hp. Jika sudah di bagikan, otomatis teman atau followers-mu bisa melihat insta story dalam kurun waktu 24 jam saja. Apabila lebih dari 24 jam maka insta story yang kamu posting akan hilang.
Selain itu, jika ingin menyimpan foto dan video yang kamu posting berhubung insta story hanya bertahan 24 jam saja, maka kamu bisa menyimpannya dengan klik save pada layar hp sebelah kiri.
Itulah salah satu fitur menarik dari instagram yang bisa kamu coba, masih banyak fitur – fitur lainnya dari instagram agar kamu semakin betah menggunakan media sosial instagram.
Pada pembahasan di atas dijelaskan mengenai fitur insta stor yang menarik, dan masih banyak fitur – fitur yang bisa dicoba pada instagram. Dengan begitu, kamu bisa mengabadikan setiap moment dengan maksimal, akan tetapi dengan banyaknya fitur tersebut tidak menjamin orang akan betah berlama – lama di instagram. Alasannya bermacam – macam dimulai dari alasan sederhana hingga alasan yang cukup rumit.. Namun berikut ini ada beberapa alasan yang masuk akal yang memungkinkanmu untuk menonaktifkan Instagram sementara waktu, diantaranya :
Ini adalah alasan sederhana yang bisa terjadi, dengan banyaknya fitur yang memungkinkan justru bisa membingungkan pengguna. Hal ini bisa saja membuat pengguna merasa bosan dan akhirnya ingin rehat sementara dari Instagram untuk beralih ke akun media sosial lain terlebih dahulu. Atau jika kamu sudah terbiasa dengan media sosial lain yang lebih mengutamakan postingan untuk bercerita. Tentu saja Instagram menjadi media sosial yang kurang cocok sehingga menjadi bosan dan cenderung ingin menonaktifkan sementara bahkan secara permanen.
Pada dasarnya setiap media sosial memiliki cara tersendiri dalam menjaga privasi para penggunanya. Akan tetapi, dengan keamanan yang kurang begitu maksimal mendorong pengguna untuk menonaktifkan IG sementara waktu bahkan permanen. Dengan alasan ingin menjaga privasi yang cukup mengganggu jika orang lain mengetahuinya.
Bagi kamu yang ingin menonaktifkan instagram, berikut langkah cara menonaktifkan Instagram sementara waktu via hp atau komputer, diantaranya :
Jika ingin menonaktifkan IG sementara waktu, Kamu bisa mengakses web browser di perangkat. Berikut cara menonaktifkan Instagram sementara di browser :
Itulah beberapa langkah yang bisa kamu lakukan jika ingin menonaktifkan instagram, namun jika suatu saat kamu ingin mengaktifkannya kembali maka ada beberapa langkah – langkah yang bisa kamu ikuti.
Jika di atas menjelaskan cara menonaktifkan Instagram sementara waktu, maka cara kedua Kamu bisa mengaktifkan kembali Instagram yang sebelumnya dinonaktifkan. Caranya cukup mudah, Kamu tinggal login ke akun Instagram seperti biasa saja maka instagram kamu akan aktif kembali.
Tidak perlu menunggu beberapa hari atau bulan jika kamu ingin mengaktifkan kembali dalam hitungan jam karena berubah pikiran, maka itu bisa kamu lakukan.
Hal penting yang bisa kamu perhatikan adalah agar matang jika memutuskan ingin menonaktifkan akun instagram milikmu. Mungkin dengan tidak membukanya untuk beberapa saat bisa menjadi langkah yang sederhana daripada dengan menonaktifkan sementara instagram.
Bagi sebagian orang, tentu saja menonaktifkan sementara akun instagram adalah solusi jika ingin rehat sejenak dari aktivitas di Instagram. Tanpa harus menghapus akun dan Kamu bisa kembali lagi jika sewaktu-waktu membutuhkan akun Instagram untuk hiburan atau lainnya. Namun jika kamu memutuskan ingin menonaktifkan secara permanen dengan alasan – alasan yang masuk akal, berikut cara menonaktifkan Instagram secara permanen :
Itulah ulasan cara menonaktifkan Instagram sementara dan permanen, serta cara untuk mengembalikan akun IG yang Kamu nonaktifkan. Bagaimana, mudah bukan?
Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More
Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More
Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More
WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More
Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More
Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More