Steam

Cara Mengganti Username Twitter

Bagaimana cara mengganti username Twitter dengan mudah? Kamu bisa melakukan beberapa metode dengan menggunakan beberapa perangkat yang berbeda. Dan kamu bisa melakukannya sesuai dengan perangkatmu dengan mengikuti langkah penggantian username yang kami rangkum untuk kamu.

Seperti yang kebanyakan orang tau bahwa Twitter memiliki nama khusus untuk setiap pengguna Instagram. Dan setiap orang bisa saja mendapatkan nama yang unik sesuai dengan keinginan pengguna. Twitter juga memberikan kebebasan untuk penggunanya dalam mengatur dan mengubah nama pengguna atau username akun mereka masing-masing.

Tak dipungkiri, pengguna Twitter juga bisa mengganti nama pengguna mereka masing-masing dimanapun dan kapanpun kalian mau. Sehingga perubahan nama Twitter akan dengan mudah kamu lakukan. Namun demikian masih banyak orang yang tidak tau cara mengganti username Twitter mereka. Dan tentu saja melakukan perubahan nama akun Twitter bisa saja dilakukan oleh setiap pengguna dengan beberapa langkah yang mudah.

Cara Mengganti Username Twitter

Cara Mengganti Username Twitter

Sebagian orang pasti ingin mengganti username Twitternya karena mungkin suatu alasan. Tapi tidak semuanya tau cara mengganti username Twitter dengan mudah, maka dari itu akan kami rangkumkan untuk kamu beberapa langkah yang bisa kamu lakukan untuk mengubah username kamu.

1. Mengganti Username Twitter di Android

Cara mengganti username Twitter yang pertama yang bisa kamu lakukan bagi para pengguna Android tentu saja bisa dengan mudah. Kamu bisa mengubah username kamu di aplikasi Twitter kamu di Android, dan kamu bisa dengan mudah mengikuti beberapa langkah ini:

  • Buka Aplikasi Twitter

Tentu saja yang pertama yang harus kamu lakukan adalah dengan membuka aplikasi Twitter. Jika kamu belum memilikinya kamu bisa dengan mudah mengunduh dan menginstallnya di Google Play Store.

  • Login ke Akun Twitter

Langkah kedua yang harus kamu lakukan adalah dengan login ke akun kamu yang ingin diubah usernamenya. Pastikan kamu sudah melakukan login dengan benar dan pastikan jangan sampai kamu salah login menggunakan akun orang lain.

  • Buka Profil Twitter

Jika sudah login ke akun kamu, kamu bisa langsung membuka profil Twitter kamu. Kamu bisa ke profil dengan cara klik ikon garis tiga di pojok kiri atas dan kamu akan diarahkan ke beberapa menu lanjutan.

  • Pergi ke Bagian Setting

Setelah kamu klik ikon garis tiga, maka kamu akan dilihatkan dengan beberapa pilihan. Disitu kamu bisa memilih pilihan menu “Setting and Provasy” maka dengan begitu kamu akan diarahkan ke bagian pengaturan akun kamu.

  • Pilih Account

Setelah ke bagian setelan, kamu bisa langsung mencari dan memilih pengaturan akun dengan memilih opsi “Account”. Setelah kamu masuk di pengaturan akun kamu maka kamu siap untuk ke langkah selanjutnya.

  • Masukkan Username Baru

Di menu Account maka akan ditampilkan beberapa pengaturan akun lanjutan. Dan kamu bisa melihat pengaturan username disana. Kamu bisa klik Username dan kamu bisa langsung memasukkan username kamu yang baru.

  • Pastikan Username Benar

Kamu bisa memastikan username kamu sudah benar dan bisa kamu gunakan dengan tanda centang hijau disebelah kanan kolom username. Jika masih berwarna merah tandanya username kamu masih perlu diperbaiki atau tidak bisa digunakan.

  • Selesai

Setelah kamu memastikan username bisa digunakan, langkah terakhir adalah dengan klik tombol “Done” dibawah username. Dengan begitu maka perubahan yang kamu lakukan akan tersimpan dan tentu saja username kamu akan berganti menjadi yang baru.

2. Mengganti Username di iOS

Bagi para pengguna iOS jangan khawatir karena kamu juga bisa dengan mudah mengganti username kamu yang baru. Hampir sama dengan Android, hanya saja yang membedakan adalah tempat dan namanya saja. Dan kamu pengguna iOS yang ingin melakukan perubahan username bisa langsung mengikuti langkah berikut:

  • Buka Aplikasi Twitter

Yang pertama yang harus kamu lakukan adalah dengan membuka alikasi Twitter yang ada di gadget kamu. Jika kamu belum memilikinya, kamu bisa langsung download dan install dahulu di App Store.

  • Login ke Akun Twitter

Jika sudah membuka aplikasinya, cara mengganti username Twitter kamu selanjutnya adalah dengan melakukan login ke akun kamu yang ingin diganti nama penggunanya. Pastikan kamu tidak salah dalam login.

  • Buka Profil Twitter

Langkah selanjutnya adalah kamu bisa ke menu Profil kamu dengan cara mengklik tombol “Me” atau logo avatar yang ada di pojok kanan bawah gadget kamu.

  • Pergi ke Pengaturan

Setelah kamu masuk ke profil Twitter kamu. Langkah selanjutnya adalah dengan klik ikon pengaturan yang ada disamping foto profil kamu. Setelah masuk menu pengaturan kamu bisa langsung pilih menu “Setting and Privacy”.

  • Pengaturan Akun

Setelah masuk di bagian “Setting and Privacy” kamu bisa langsung masuk ke menu “Account” untuk mulai mengganti nama pengguna akun Twitter kamu.

  • Masukkan Username Baru

Langkah selanjutnya adalah kamu bisa klik opsi Username yang ada di pengaturan akun kamu. Dengan begitu kamu bisa langsung memasukkan username kamu yang baru di kolom yang sudah disediakan.

  • Pastikan Username Benar

Kamu bisa memastikan username kamu sudah benar dan bisa kamu gunakan dengan tanda centang hijau disebelah kanan kolom username. Jika masih berwarna merah tandanya username kamu masih perlu diperbaiki atau tidak bisa digunakan.

  • Selesai

Setelah kamu memastikan username bisa digunakan, langkah terakhir adalah dengan klik tombol “Done” dibawah username. Dengan begitu maka perubahan yang kamu lakukan akan tersimpan dan tentu saja username kamu akan berganti menjadi yang baru.

3. Ganti Username Twitter di Desktop

Selain untuk pengguna Android dan iOS, kamu juga bisa mengubah username Twitter kamu di PC atau laptop kamu. Dengan layar yang lebih lebar maka kamu akan sangat mudah dalam mengubah username kamu. Dan kamu bisa mengikuti langkah berikut untuk mengubah username kamu.

  • Hidupkan PC atau Laptop

Tentu saja yang perlu kamu lakukan pertama kali adalah menghidupkan PC atau laptop kamu. Jika kondisi mati maka kamu tidak akan bisa mengubah username kamu.

  • Buka Browser

Kemudian jika sudah hidup, kamu bisa langsung membuka browser yang ada di laptop kamu. Bisa menggunakan Google Chrome atau Mozilla Firefox ataupun dengan browser lainnya yang sudah terinstall di laptop kamu.

  • Buka Twitter

Langkah selanjutnya adalah dengan membuka website resmi Twitter di browser kamu. Atau kamu bisa langsung klik Twitter.com untuk langsung menuju halaman Twitter.

  • Login ke Akun Twitter

Setelah ke halaman Twitter tentu saja kamu harus melakukan login ke akun kamu yang ingin diubah usernamenya. Karena kamu tidak bisa mengubah nama pengguna kamu jika tidak masuk ke akun kamu.

  • Pergi ke Pengaturan

Setelah login ke akun kamu, kamu bisa langsung pergi ke Pengaturan dengan cara klik ikon titik tiga di sebelah kiri dengan menu “Selengkapnya”. Setelah itu akan muncul beberapa pilihan dan kamu bisa langsung klik “Pengaturan dan Privasi”.

  • Pengaturan Akun

Jika sudah di menu “Pengaturan dan Privasi” kamu akan ditampilkan ke beberapa pilihan Settingan lainnya. Dan kamu bisa langsung memilih menu “Akun Anda” untuk mengubah username kamu, setelah itu langsung pilih menu “Informasi Akun”.

  • Masukkan Kata Sandi

Kemudian di menu “Informasi Akun” kamu akan diarahkan untuk memasukkan kata sandi kamu untuk memastikan bahwa kamu adalah pemilik akun yang resmi. Pastikan kamu sudah memasukkan kata sandi kamu dengan benar.

  • Ganti Username

Setelah memasukkan kata sandi kamu akan ditampilkan beberapa menu Pengaturan dan kamu bisa melihat pengaturan nama pengguna kamu disana. Klik menu “Nama Pengguna” dan masukkan nama pengguna atau username kamu yang baru.

  • Simpan Username

Langkah terakhir adalah dengan klik tombol Simpan yang ada dibawah pengaturan username. Sebelum kamu menyimpan username kamu, pastikan bahwa username kamu tersedia dan bisa digunakan. Setelah itu kamu bisa menyimpan seluruh perubahan yang kamu lakukan.

Itulah tadi beberapa cara mengganti username Twitter yang paling mudah. Bagaimana? Mudah sekali bukan untuk mengubah username Twitter? Tentu saja kamu bisa memilih salah satu metode tersebut dan sesuaikan dengan perangkat yang kamu gunakan.

Recent Posts

Cara Bagi Pulsa Ke Sesama Telkomsel

Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More

5 months ago

Cara Mendapatkan Uang dari Spotify

Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More

5 months ago

Cara Kasih Lagu di Instagram

Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More

5 months ago

Cara Masukan Kode Voucher XL yang Benar ?(Mudah Sekali)

WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More

5 months ago

Cara Aktifkan Unlimited Youtube XL dengan 8 Step Mudah

Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More

5 months ago

Cara Daftar Kartu Indosat

Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More

5 months ago