Cara Cek Tagihan Listrik Online Lewat HP
PLN (Perusahaan Listrik Negara) telah menerangi Indonesia selama lebih dari 50 tahun. PLN berhasil menyebarkan listrik ke seluruh wilayah nusantara dengan menggaet jutaan orang sebagai penggunanya. Alhasil, cara cek tagihan listrik online lewat HP semakin ditelusuri seluruh lapisan masyarakat agar mereka dan kamu sendiri dapat tahu berapa tunggakan yang harus dilunasi.
Biasanya siapapun harus membayar iuran listrik sebulan sekali sesuai batas tempo yang berlaku. Tak bisa dipungkiri bahwa cek tagihan listrik online melalui smartphone masih membuat bingung banyak orang. Hal ini dikarenakan masyarakat umum lebih sering menerima informasi tagihan melalui pihak RT/RW setempat lewat lembaran kertas biasa.
Meski begitu, kamu bisa mengecek tagihan listrik secara online secara cepat dan praktis. Kamu juga tidak perlu keluar rumah untuk mendatangi Kantor Cabang PLN terdekat untuk tahu tunggakan bulanan yang harus dilunasi. Biasanya cek tagihan listrik online bisa dilakukan dengan cepat dan mudah, serta tidak butuh biaya sama sekali (gratis).
Kalian dapat mengetahui informasinya secara aktual dan terpercaya melalui website resmi sampai aplikasi PLN. PLN menghadirkan beberapa metode canggih dan modern agar masyarakat dapat mengetahui jumlah iuran bulanan yang wajib dilunasi secara fleksibel. Pasalnya, kamu bisa melakukannya dimana saja dan kapan saja sesuai kebutuhan.
Daftar Isi
Secara umum PLN menyediakan dua macam pelayanan untuk masyarakat, yakni prabayar dan pascabayar. Apabila kalian menggunakan layanan prabayar, maka PLN berhak memberi penagihan lewat token listrik yang harus dibeli dan dibayar lebih awal. Di sisi lain layanan pascabayar bakal mencetak data tagihan pada akhir bulan.
Kamu bakal menerimanya lewat RT/RW sampai petugas PLN yang datang langsung ke alamat rumah kalian yang memakai fasilitas tersebut. Kendati demikian, siapapun yang ingin mengecek tagihan listrik online hanya bisa dilakukan pelanggan PLN pascabayar saja. Apabila kamu adalah salah satu pengguna layanan pascabayar, ikuti dan simak ulasan ini dengan seksama.
Hal ini dikarenakan kalian harus melunasi tunggakan sebulan sekali, sedangkan prabayar sudah membayarnya sejak awal sebelum layanannya digunakan. Kamu bisa memilih salah satu metode pengecekan tagihan listrik yang instan dan praktis. Kami pastikan siapapun dapat melakukannya dan prosedurnya tidak membutuhkan waktu lama. Kamu cukup meluangkan waktu selama 5-10 menit untuk tahu jumlah iuran yang wajib dilunasi saat ini.
Tagihan PLN online hanya bisa dicek semua pelanggan pascabayar, sedangkan kalian bisa melakukannya tanpa harus datang ke Kantor Cabang PLN terdekat. Pasalnya, PLN sudah meluncurkan portal dan aplikasi resmi yang bisa diakses selama 24 jam secara gratis. Kamu bakal tahu berapa besaran iuran yang harus dibayar sebelum jatuh tempo. PLN tidak segan memutus listrik di rumah kalian bila tunggakannya belum dilunasi. Beberapa metodenya yaitu :
Walaupun masyarakat bisa menggunakan layanan prabayar maupun pascabayar, namun kamu perlu tahu tata cara perhitungan tagihan listrik PLN. Tujuannya supaya kamu bisa mencegah pengeluaran besar melebihi kapasitas daya listrik di rumah. Contohnya adalah bila semua daya listrik yang dikonsumsi di rumah adalah 15,000 watt per hati dengan tarif Rp.1,500 per kWH, maka tagihan yang wajib dibayar adalah 15 x 1,500 x 30 hari = Rp.675,000.
Demikian ulasan lengkap mengenai cara cek tagihan listrik online lewat HP untuk seluruh pengguna pascabayar. PLN memberi fasilitas terbaik untuk seluruh masyarakat yang menikmati layanannya sampai ke seluruh pelosok negeri. Apabila kamu ingin melunasi tagihan listrik bulanan, maka kalian bisa membayarnya langsung ke Kantor Cabang PLN terdekat maupun minimarket (Alfamart / Indomaret) dengan memberikan tanda bukti berupa ID pelanggan dan pengecekan tagihannya.
Punya Tagihan Apa? Cobain Caranya :
Apa Kamu merasa terganggu dengan kemunculan akun-akun palsu yang ada di Instagram? Inilah beberapa cara… Read More
WIGATOS - Kendaraan yang aman dan nyaman tentu membutuhkan perawatan yang optimal, termasuk dalam hal… Read More
Kudus, kota kecil yang terletak di Jawa Tengah, memiliki daya tarik tersendiri dalam berbagai aspek,… Read More
Tahukah kamu? Kalau XL Axiata kini tengah berusaha untuk bisa meningkatkan kebutuhan pelanggan terutama untuk… Read More
Bagaimana cara menghilangkan iklan di HP OPPO ? iklan merupakan salah satu hal yang umum… Read More
Siapa sih yang nggak tertarik jadi kurir Lazada? Apalagi cara daftar kurir Lazada ternyata mudah… Read More