Cara Screenshot Samsung M02
Bagaimana cara screenshot Samsung M02? Samsung M02 adalah salah satu seri Samsung di kelas menengah ke bawah dengan harga yang dibenderol di kisaran 1 jutaan saja. Walaupun begitu, fitur unggulan tetap dihadirkan pada seri Samsung ini seperti aspek fotografi, baterai tahan lama, hingga fitur tersembunyi seperti melakukan sceenshot.
Samsung M02 hadir dengan mengusung teknologi One UI 2.0 yang sudah cukup canggih dikelasnya. Meskipun sekelas hp low end, namun fitur dan spek yang disematkannya memang tidak main-main. Kamu bisa melakukan tangkapan layar Samsung M02 dengan sangat mudah.
Daftar Isi
Jika sedang mencari cara untuk mengambil tangkapan layar Samsung M02, jangan khawatir. Kamu bisa mencoba beberapa panduan berikut untuk melakukannya :
Metode pertama adalah cara yang paling umum dilakukan saat melakukan sceenshot. Kamu bisa menerapkan langkah-langkah untuk screenshot mudah di bawah ini :
Hal-hal yang wajib diketahui sebelum melakukan sceenshot menggunakan tombol kombinasi, di antaranya :
Cara kedua adalah menggunakan menu Asisten, cara ini bisa dibilang kebalikan dari cara pertama terkait tombol yang digunakan. Jika cara pertama menggunakan tombol fisik, lain halnya cara kedua yaitu dengan menggunakan tombol virtual. Simak penjelasannya berikut :
Ini merupakan salah satu fitur yang dapat kamu manfaatkan untuk mendapatkan sceenshot yang lebih panjang dibandingkan sceenshot biasanya. Silakan ikuti langkah-langkah berikut :
Itulah cara screenshot Samsung M02 yang dapat kamu lakukan dengan menggunakan 3 metode di atas. Semoga bermanfaat!
Apa Kamu merasa terganggu dengan kemunculan akun-akun palsu yang ada di Instagram? Inilah beberapa cara… Read More
WIGATOS - Kendaraan yang aman dan nyaman tentu membutuhkan perawatan yang optimal, termasuk dalam hal… Read More
Kudus, kota kecil yang terletak di Jawa Tengah, memiliki daya tarik tersendiri dalam berbagai aspek,… Read More
Tahukah kamu? Kalau XL Axiata kini tengah berusaha untuk bisa meningkatkan kebutuhan pelanggan terutama untuk… Read More
Bagaimana cara menghilangkan iklan di HP OPPO ? iklan merupakan salah satu hal yang umum… Read More
Siapa sih yang nggak tertarik jadi kurir Lazada? Apalagi cara daftar kurir Lazada ternyata mudah… Read More