Cara Pakai Find My iPhone
Cara pakai find my iPhone kerap dicari oleh para pengguna ios, apalagi yang sedang mengalami kondisi perangkat iPhone mereka hilang ataupun dicuri. Ketika ingin menggunakan fitur ini, kamu tidak perlu bingung sebab dapat dilakukan dengan mudah.
Jikalau kamu penasaran dengan bagaimana caranya, maka kamu bisa langsung simak penjelasan pada artikel kami kali ini.
Daftar Isi
Bagi kamu yang masih ragu ketika ingin menggunakan fitur find my iPhone ini, maka tenang saja sebab kami akan memberitahumu terkait apa keuntungan yang akan dirasakan jika menggunakan fitur satu ini. Setelah mengetahuinya, dijamin kamu tidak akan meragukannya lagi. Berikut adalah penjelasan lengkapnya .
Keuntungan atau fungsi pertama dari fitur bawaan find my iPhone ini adalah untuk melacak keberadaan perangkat iphonemu ketika hilang atau dicuri. Dengan menggunakan fitur ini, maka kamu akan diberitahu terkait di mana keberadaan serta lokasi terakhir iphonemu berada.
Nantinya, kamu sebagai pemilik akan diperlihatkan sebuah map serta posisi iphonemu di map tersebut. Untuk biasa mengakses fitur ini, tenang saja sebab kamu bisa mengaksesnya melalui perangkat lain, seperti MacBook, notebook, iPhone milik teman, PC, dan lain sebagainya.
Akan tetapi sayangnya, fitur ini hanya bisa kamu gunakan ketika iphonemu yang hilang dalam kondisi masih menyala untuk menerima notifikasi ya. Namun jika si pencuri atau orang yang menemukan iPhone mu menyalakan perangkat, maka secara otomatis akan langsung terlacak.
Keuntungan dari fitur bawaan find my iPhone kedua adalah bisa mengunci perangkat iphonemu ketika hilang sehingga pencuri atau orang yang menemukan ponselmu tidak mengakses isi ponsel. Ketika kamu menggunakan fitur ini, maka akan muncul opsi aktivitas yang bisa kamu pilih terkait keberadaan iphonemu.
Salah satu opsi yang tersedia dan banyak digunakan oleh para penggunanya adalah Mede hilang yang sangat memungkinkanmu mengunci perangkat secara otomatis agar orang lain tidak bisa membuka iphonemu kecuali menginputkan password yang sudah kamu buat sebelumnya. Biasanya kata sandi ini bisa berupa 4 digit kode rahasia melalui perangkat lain.
Fitur find my iPhone ini sangat berguna untuk melindungi semua informasi serta data dirimu sebagai pengguna iPhone. Terdapat dua perlindungan yang bisa kamu pilih berdasarkan mode find my iPhone, yaitu penanda perangkat hilang (lost mode) dan hapus perangkat (erase iPhone).
Last mode berfungsi untuk melindunginya semua data pribadi milikmu dengan mengunci perangkat dari jarak jauh ketika iphonemu hilang. Sedangkan untuk mode erase iPhone akan menghapus semua informasi pribadi yang ada di dalam perangkat iphonemu secara jarak jauh.
Opsi erase iPhone ini sangat cocok untuk kamu pilih jika memang kamu merasa bahwa iPhone yang hilang tidak akan mungkin kembali lagi ke tanganmu. Dengan demikian, seluruh data pribadi yang ada di dalam iPhonemu tersebut akan terhapus secara otomatis.
Sebenarnya, untuk bisa memanfaatkan fitur bawaan find my iPhone ini sangat mudah, mulai dari pengaktifan hingga pemakaiannya baik diperangkat lain atau sesama perangkat iPhone. Asalkan, kamu memang benar-benar paham dan mengerti dengan semua panduan yang disampaikan. Jika kamu penasaran dengan bagaimana cara memakai fitur ini, berikut adalah penjelasannya.
Fitur find my iPhone merupakan salah satu fitur bawaan besutan perusahaan Apple yang sudah diluncurkan sejak tahun 2010 silam. Agar kamu bisa menikmati setiap keunggulan dari fitur bawaan ini, maka alangkah baiknya jika kamu mengaktifkannya terlebih dahulu. Berikut adalah langkah-langkah yang bisa kamu ikuti.
Apabila kamu ingin mengakses iPhone yang hilang, maka alangkah baiknya kamu meminjam iPhone milik kerabat, keluarga, ataupun temanmu untuk bisa melacak lokasi iphonemu sendiri. Berikut adalah langkah-langkah yang bisa kamu ikuti.
Metode selanjutnya yang bisa kamu gunakan adalah dengan menggunakan perangkat lain seperti laptop, PC, ataupun notebook. Hal ini sangat bermanfaat untuk melacak keberadaan iphonemu yang hilang. Berikut adalah langkah-langkahnya.
Intinya, fitur find my iPhone ini mempunyai fungsi utama yaitu membantumu untuk menemukan perangkat iPhonemu yang hilang ataupun dicuri. Silahkah kamu mengikuti semua panduan di atas dengan baik dan benar sehingga iphonemu bisa segera ditemukan dengan kondisi aman dan baik-baik saja.
Itulah penjelasan singkat mengenai bagaimana cara pakai find my iPhone yang bisa kamu gunakan melalui menu pengaturan, perangkat iPhone lainnya, ataupun menggunakan perangkat yang dilengkapi dengan sistem windows. Semoga informasi di atas dapat membantu dan menambah wawasanmu. Selamat mencoba dan sampai jumpa lagi di artikel-artikel kami selanjutnya, ya.
Apa Kamu merasa terganggu dengan kemunculan akun-akun palsu yang ada di Instagram? Inilah beberapa cara… Read More
WIGATOS - Kendaraan yang aman dan nyaman tentu membutuhkan perawatan yang optimal, termasuk dalam hal… Read More
Kudus, kota kecil yang terletak di Jawa Tengah, memiliki daya tarik tersendiri dalam berbagai aspek,… Read More
Tahukah kamu? Kalau XL Axiata kini tengah berusaha untuk bisa meningkatkan kebutuhan pelanggan terutama untuk… Read More
Bagaimana cara menghilangkan iklan di HP OPPO ? iklan merupakan salah satu hal yang umum… Read More
Siapa sih yang nggak tertarik jadi kurir Lazada? Apalagi cara daftar kurir Lazada ternyata mudah… Read More