Bebas apa saja, pasti no ribet no drama untuk bisa rasakan keunggulan dari produk Unlimited Smartfren. Itulah salah satu kalimat yang dikutip dari iklan penawaran provider tersebut pada tahun 2022 silam. Kalau lagi bokek, gimana? Tenang, langsung aplikasikan cara pinjam pulsa Smartfren agar kamu bisa semangat kembali saat beraktivitas di luar atau dalam ruangan.
Wajar kok. Soalnya, masyarakat saat ini lebih cenderung memanfaatkan koneksi internet bila dibandingkan menggunakan cara manual seperti menelpon melalui aplikasi Telepon. Dimana, cara tersebut lebih mahal karena pulsa yang dikeluarkan juga tidak sedikit. Sedangkan kuota internet jauh lebih hemat dengan harga yang tidak kalah bersahabat untuk kantong anak muda.
Daftar Isi
Target penggunanya memang ditujukan untuk para kaum milenial yang sering menghabiskan waktu 24 jam berkutat dengan ponsel dan perangkat canggih sejenis. Buat kamu yang sudah menjadi salah satu pengguna dari provider Smartfren, selain mengecek pulsa lewat aplikasi di mySF, kamu bahkan bisa meminjam pulsa loh. Apa kode pinjam pulsa Smartfren?
Kode pinjam pulsa Smartfren buat kamu yang lagi merasakan krisis pulsa saat kondisi akhir bulan. Tenang, tidak perlu nunggu gajian terlebih dahulu untuk bisa tetap tampil eksis di apps media sosial yang sudah tersimpan di ponselmu. Cukup ketikkan kode *505#, lalu ketuk ikon call untuk memproses permintaan pinjaman pulsa darurat dalam waktu yang cepat.
Cara pinjam pulsa Smartfren bisa kamu aktifkan setelah sisa saldo pulsa yang kamu miliki di kartu SIM, kurang dari Rp 10.000. Apalagi, pulsamu itu berkurang ketika sedang melakukan panggilan telepon manual. Bukan melalui aplikasi pesan online seperti Whatsapp, Telegram, Line, dan lainnya. Dikutip dari situs resmi smartfren.com, inilah cara dapatkan pulsa bantuan.
Biar kamu tidak lupa, jangan hapus riwayat SMS dari 505. Karena, di bagian isi pesan SMS paling akhir kamu bisa temukan tanggal, bulan, dan tahun permohonan pulsa darurat tersebut mulai aktif. Nanti, saat kamu melakukan top up pulsa berikutnya, saldomu secara otomatis akan terpotong untuk membayar tagihan pinjaman dana sebelumnya. Termasuk biaya layanan.
Enggak mau makin rugi dengan mengirimkan permohonan pulsa darurat lewat SMS. So, coba cara pinjam pulsa kartu Smartfren melalui kode USSD. Seperti yang telah disinggung sedikit pada pembahasan di atas. Kini, kita akan ulas kembali dengan panduan yang lebih lengkap.
Selain cara pinjam pulsa Smartfren ke Operator, ada trik lain yang tidak kalah menarik nih… kamu bisa coba gunakan layanan Minta Pulsa. Siapa tahu di sekitarmu ada orang dermawan yang terbiasa menolong kerabat atau temannya kan? Cocok, langsung coba layanan satu ini.
Begitupun sebaliknya ya, kalau nomor pengirim pulsa tidak menyetujui permintaan kamu. Itu artinya secara otomatis permohonan Minta Pulsa yang kamu ajukan gagal.
Adakah cara pinjam pulsa Smartfren lewat aplikasi? Pastinya dong, download aplikasi MySF sekarang juga di ponselmu! Kemudian, ikuti panduan berikut ini.
Tagihan pembayaran pinjaman pulsa darurat, juga akan dimasukkan ke dalam tagihan cicilan Gopay Later kamu dalam kurun waktu 1 bulan. Pastikan untuk melunasi tagihannya sebelum memasuki tanggal jatuh tempo.
Puas mengenal cara pinjam pulsa Smartfren lewat SMS, kode USSD, dan aplikasi MySF, kali ini kita akan cari tahu bagaimana cara mendapatkan pinjaman paket data internet di Smartfen via SMS. Selengkapnya, simak penjelasan di bawah ini.
Harus kamu ingat! Setiap kali melakukan pinjaman Data/Pulsa Darurat Smartfren, pelanggan akan dikenakan sejumlah biaya tambahan layanan. Biaya tersebut, akan diakumulasikan saat kamu melakukan pengisian pulsa atau data berikutnya. Otomatis, pulsa/data yang telah kamu tambahkan ke akun Smartfen, secara otomatis berkurang sesuai dengan jumlah biaya tagihan.
Benar, kamu bisa browsing, streaming, dan lainnya dengan suntikan bantuan data atau pulsa dari operator Smartfren. Kita akhiri penjelasan mengenai cara pinjam pulsa Smartfren. Next time kita akan membahas cara pinjam pulsa XL. Have a nice day!
Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More
Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More
Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More
WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More
Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More
Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More