Beberapa profesi membuat seseorang perlu sering melakukan rekam layar. Terkadang, tidak cukup hanya dengan layar ponsel, konten kreator sering harus merekan layar laptop. Artikel kali ini akan mengulas mengenai cara merekam layar di laptop.
Rekam layar tidak hanya diperlukan oleh konten kreator. Beberapa peserta seminar online dapat menginginkan penggunaan fitur ini supaya mendapatkan dokumentasi materi seminar secara full. Fitur rekam layar juga sering digunakan oleh pemain game untuk merekam keseruan permainannya.
Daftar Isi
Pada sistem operasi Windows yang digunakan pada sebagian besar laptop dan PC, sudah tersedia fitur untuk perekaman layar. Fitur ini tersemat dalam Windows 7 hingga versi terbaru Window 10 dan 11. Kamu bisa mengaksesnya dan melakukan perekaman layar dengan mudah.
Cara pertama untuk merekam layar laptop ialah memanfaatkan fitur Xbox Game Bar. Fitur ini sudah tersedia di dalam sistem operasi Windows 10 dan 11. sehingga kamu tidak perlu repot mengunduh dan menginstalnya lebih dulu.
Berikut cara merekam layar laptop dengan Xbox Game Bar:
Cara kedua dapat disebut sebagai shortcut, sehingga metodenya lebih mudah dan singkat. Kamu hanya perlu menekan kombinasi tiga tombol untuk mulai merekam layar.
Berikut cara merekam layar laptop dengan shortcut:
Microsoft Stream adalah salah satu fitur yang tersedia pada Windows. Kamu bisa menggunakan fitur ini untuk melakukan perekaman layar laptop.
Fitur ini termasuk bawaan asli dari Microsoft sehingga keamanannya sudah pasti terjamin. Cara penggunaannya pun cukup mudah. Kamu bisa mengikuti langkah berikut:
Ada beberapa aplikasi yang dapat kamu gunakan untuk melakukan perekaman layar laptop. Kamu juga bisa memanfaatkan aplikasi yang sudah terpasang pada laptopmu. Dengan begitu, kamu tidak perlu menginstal aplikasi baru terlebih dahulu.
Kamu bisa melakukan rekam layar melalui aplikasi Google Chrome. Browser ini memberikan opsi lebih banyak dengan penambahan ekstensi tertentu. Berikut cara merekam layar laptop menggunakan ekstensi Chrome:
VLC Player termasuk salah satu aplikasi pemutar video yang paling banyak digunakan. Aplikasi ini menyediakan fitur untuk melakukan rekam layar yang bisa kamu pakai.
Jadi, jika kamu sudah memiliki VLC Player di laptopmu, maka kamu tidak perlu lagi menambah aplikasi lain untuk merekam layar.
Berikut cara merekam layar di laptop menggunakan VLC Player:
Awesome Screenshot termasuk salah satu aplikasi rekomendasi untuk merekam layar. Aplikasi ini menyediakan opsi untuk mengatur kualitas video hasil perekaman.
Aplikasi ini bisa kamu dapatkan dari Chrome Web Store. Selanjutnya, kamu perlu menambahkan ekstensi Awesome Screenshot pada Chrome. Berikut langkah merekam layar melalui Awesome Screenshot:
OBS Studio merupakan aplikasi yang populer digunakan untuk perekaman, termasuk rekam layar. Selain fiturnya yang lengkap, aplikasi ini memiliki keamanan yang terbukti berkualitas.
Hasil rekaman dari OBS Studio juga bisa kamu bagikan langsung ke YouTube, Twitch, atau Facebook. Meski demikian, penggunaan OBS Studio cukup rumit jika dibandingkan aplikasi lain.
Berikut cara merekam layar menggunakan OBS Studio:
Itulah cara merekam layar di laptop yang dapat kamu gunakan. Selain cara di atas masih terdapat beberapa opsi lain untuk rekam layar laptop.
Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More
Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More
Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More
WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More
Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More
Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More