Cara Menyembunyikan Aplikasi Di HP Oppo
Cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo bukanlah suatu hal perkara yang sulit untuk kamu lakukan. Hal ini dikarenakan pihak Oppo tentu tidak ingin membuat penggunanya menjadi kebingungan ketika ingin mengamankan data-data penting mereka di suatu aplikasi tertentu..
Meskipun demikian, masih banyak yang belum tahu terkait bagaimana cara melakukannya..jika kamu adalah salah satunya, maka bisa langsung menyimak pada penjelasan artikel kali ini.
Daftar Isi
Di zaman yang serba modern dan digital ini, smartphone menjadi salah salah satu perangkat yang multifungsi. Sehingga tak heran, banyak penggunanya yang menggunakan smartphone untuk menyembunyikan data-data penting yang ada didalamnya, termasuk aplikasi. Terdapat beberapa aplikasi yang menyimpan data-data penting antara lain adalah Mobile Bangking, e-wallet, LinkAja, Gopay, dan lain sebagainya.
Maka dari itu, tak heran jika kamu harus menyembunyikan aplikasi-aplikasi penting di atas. Terdapat manfaat yang kamu dapatkan jika melakukannya, seperti kamu bisa mencegah orang di sekitarmu melakukan tindak kriminal serta data privasimu lebih terjaga. Beberapa contoh tindakan tersebut adalah penyalahgunaan data privasimu, kebocoran, ataupun penyebaran dda pribadimu pada aplikasi tersebut.
Namun jika kamu adalah pengguna HP, maka kamu sangat beruntung sebab terdapat berbagai metode yang dapat kamu gunakan untuk bisa menyembunyikan animasi penting di berbagai smartphone buatan Oppo. Hal ini memang dilakukan karena semua menjaga keamanan data para pengguna serta mencegah tindakan kriminal yang merugikan penggunanya. Jadi, sangat penting bagimu untuk menyembunyikan aplikasi yang kamu anggap penting jika tidak mau data privasimu bocor!
Seperti yang sudah kami singgung pada pembahasan sebelumnya bahwa menyembunyikan aplikasi di HP Oppo sangatlah penting untuk dilakukan. Kamu tidak perlu bingung ketika ingin melakukannya, sebab terdapat berbagai metode yang dapat kamu gunakan dengan mudah. Jika kamu penasaran dengan apa saja metodenya, berikut adalah penjelasannya.
Metode pertama yang dapat kamu lakukan untuk bisa menyembunyikan aplikasi di HP Oppo adalah dengan menggunakan metode tanpa aplikasi. Maksudnya, kamu hanya perlu memanfaatkan menu settings atau pengaturan yang ada di HP Oppo kesaysnganmu. Nah, jika kamu penasaran dengan bagaimana melakukannya, maka kamu simak penjelasan langkah-langkah berikut ini.
Selain kamu menggunakan menu pengaturan yang ada di HP Oppo, kamu juga bisa menyembunyikan aplikasi di HP Oppo dengan menggunakan perangkat lunak atau pihak ketiga seperti aplikasi App Lock. Aplikasi ini sudah tersedia di Google play store dan kamu bisa mengunduhnya secara gratis dan mudah. Untuk bagaimana cara melakukannya, maka bisa menyimak penjelasan berikut ini.
Sesuai dengan nama nya, kamu juga bisa menggunakan aplikasi hider ini untuk bisa menyembunyikan aplikasi di HP Oppomu. Dengan demikian, siapapun yang ingin mengakses aplikasi yang ada pada HPmu, maka mereka tidak akan menemukan aplikasi tersebut di beranda utama. Jika kamu penasaran dengan bagaimana cara melakukannya, berikut adalah langkah-langkahnya.
Metode terakhir yang dapat kamu gunakan adalah dengan menggunakan aplikasi Calculator Vault. Aplikasi ini memang cukup poper di kalangan masyarakat Indonesia untuk menyembunyikan animasi rahasia atau game dari pasangan atau orang tertentu. Sehingga mereka tidak akan bisa mengakses aplikasi yang disembunyikan. Berikut adalah langkah-langkahnya.
Nah, itulah penjelasan singkat mengenai bagaimana cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo yang bisa kamu gunakan dengan mudah. Ikutilah semua panduan di atas dengan baik dan benar agar kamu berhasil melakukannya. Selamat mencoba dan semoga berhasil!
Apa Kamu merasa terganggu dengan kemunculan akun-akun palsu yang ada di Instagram? Inilah beberapa cara… Read More
WIGATOS - Kendaraan yang aman dan nyaman tentu membutuhkan perawatan yang optimal, termasuk dalam hal… Read More
Kudus, kota kecil yang terletak di Jawa Tengah, memiliki daya tarik tersendiri dalam berbagai aspek,… Read More
Tahukah kamu? Kalau XL Axiata kini tengah berusaha untuk bisa meningkatkan kebutuhan pelanggan terutama untuk… Read More
Bagaimana cara menghilangkan iklan di HP OPPO ? iklan merupakan salah satu hal yang umum… Read More
Siapa sih yang nggak tertarik jadi kurir Lazada? Apalagi cara daftar kurir Lazada ternyata mudah… Read More