Bagaimana cara menggunakan MI Remote? MI remote sesuai namanya, memiliki fungsi yang sama seperti pada remote. Remote adalah sebuah alat yang digunakan untuk mengontrol berbagai macam peralatan elektronik menggunakan perintah benda yang lainnya.
Biasanya remote selalu ada di setiap alat canggih yang sudah termasuk dalam satu paket pembelian, seperti tv yang dilengkapi remote, AC yang dilengkapi remote, DVD yang dilengkapi remote, dan lain sebagainya.
Ternyata, ada salah satu produk HP yang bisa melakukan penggantian remote-remote tersebut jika remote utama dari alat elektronik yang dimaksudkan tersebut mengalami kerusakan.
Mi remote adalah aplikasi bawaan dari HP Xiaomi yang dapat digunakan oleh penggunanya untuk mengendalikan alat elektronik tertentu yang belum tentu ada di merek-merek HP terkenal lainnya.
Manfaat dari mi remote yang bisa dilakukan melalui HP terebut tentunya dapat membantu kalian, jika remote utama mengalami kerusakan atau hilang.
Daftar Isi
Jika kalian penasaran bagaimana MI remote bekerja, maka kalian bisa coba cara menggunakan MI Remote berikut ini :
Perlu kalian ketahui, bahwa ada beberapa perangkat TV yang membutuhkan uji coba terlebih dahulu. Selain itu, ada pula yang bisa digunakan langsung tanpa melalui tahapan uji coba. Artinya, jika langsung tanpa uji coba berarti Mi remote sudah kompatibel dengan TV yang kalian miliki. Bagaimana, menarik bukan?
Bagi kalian yang tertarik dengan mi remote dan belum tersedia aplikasinya pada HP Xiaomi, lebih baik download terlebih dahulu aplikasinya. Kalian dapat mengunduhnya secara resmi di Google Play Store, dengan cara :
Fungsi dari Mi remote adalah mengendalikan barang elektronik apa saja yang kompatibel dengan apikasinya. Selain itu, yang paling utama agar barang elektronik yang dimaksud bisa di kendalikan dengan Mi Remote adalah harus memiliki infrared.
Berikut beberapa contoh alat elektronik yang bisa dikendalikan oleh mi Remote :
Beberapa merek barang elektronik yang tersedia di mi remote di antaranya :
Jika diperhatikan lebih rinci, setiap kali kalian menghubungkan Mi remote ke dalam alat elektronik tertentu maka remote yang ditampilkan pada mi remote akan menyesuaikan dengan alat elektronik tersebut. Dengan demikian, pengendalian jarak jauh pun bisa dilakukan dengan sangat mudah.
Walaupun begitu, ada beberapa tombol umum yang selalu ada pada mi remote walaupun berbeda alat elektronik yang dikendalikannya, di antaranya :
Tombol ini berfungsi untuk menyalakan dan mematikan alat elektronik yang terhubung dengan mi remote.
Tombol yang digunakan untuk meneraskan suara (volume up) dan mengecilkan suara (volume down) dengan dicirikan sebuah angka mulai dari angka 0 hingga angka maksimal.
Tombol untuk mengatur waktu standbye alat elektronik yang dimaksudkan, jika waktu sebelumnya sudah di settings 30 menit, maka 30 menit kemudian alat elektronik tersebut akan mati dengan sendirinya.
Tombol yang digunakan untuk mengatur beberapa fungsi tambahan khusus dari alat elektronik yang terhubung.
Ada beberapa kendala yang wajib kalian tahu jika menggunakan mi remote. Salah satu kendala yang paling umum yaitu tidak merespon pada alat elektronik yang terhubung walaupun sudah di setting dengan benar. Berikut beberapa cara untuk mengatasi kendala memakai Mi Remote :
Coba untuk restart terlebih dahulu HP Xiaomi kalian dengan cara tekan cukup lama tomboil power yang berada di samping body HP Xiaomi, selanjutnya akan muncul perintah restart HP atau matikan HP. Kalian hanya perlu tekan tombol restart HP. Tunggu beebrapa saat hingga HP menyala Kembali. Sekarang tinggal coba buka mi remote dan coba Kembali pada alat elektronik yang sebelumnya tidak merespon.
Cara install ulang ini berarti membersihkan seluruh pengaturan yang telah dilakukan sebelumnya. Untuk menghapus aplikasi mi remote sangat mudah dilakukan, yaitu dengan cara klik cukup lama pada ikon mi remote di daftar aplikasi, lalu klik tombol hapus. Opsi yang lainnya adalah dengan masuk pada menu pengaturan lalu pilih opsi aplikasi dan temukan mi remote. Sekarang tinggal cari bagian untuk menghapusnya.
Setelah menghapus aplikasinya, sekarang tinggal lakukan install ulang mi remote dengan masuk Kembali pada Google Play Store. Ikuti petunjuk penginstalan yang sudah dijelaskan pada pembahasan sebelumnya.
Kemungkinan lainnya Mi Remte tidak merespon alat elektronik adalah belum mendapatkan pembaruan (update) aplikasi. Caranya sangat mudah, cukup masuk pada aplikasi Google Play Store lalu masuk pada menu profil yang berada di bagian kanan atas. Selanjutnya klik update aplikasi dan temukan aplikasi mi remote untuk melakukan pembaruan.
Apabila sebelumnya mi remote telah dipergunakan pada alat elektronik lainnya, lebih baik hapus cache terlebih dahulu agar mi remote bisa merespon dengan baik pada alat elektronik yang baru.
Menghapus cache cukup mudah dilakukan, kalian tinggal masuk pada menu pengaturan lalu pilih menu aplikasi. Carilah aplikasi mi remote dan klik tombol cache untuk menghapus cache.
Cara lain menghapus cache bisa dengan menggunakan aplikasi pihak ketiga seperti AVG Cleaner, atau aplikasi lainnya yan bisa menghapus cache suatu aplikasi yang telah terpasang pada HP.
Itulah beberapa cara menggunakan Mi Remote dan beberapa kendala yang harus kalian hadapi berikut penyelesaiannya. Semoga bermanfaat!
Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More
Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More
Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More
WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More
Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More
Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More