Cara menggunakan e card Jenius penting sekali bagi kalian yang menggunakan layanan dari Bank BTPN ini. Dengan kartu digital ini, bisa menggantikan peran kartu kredit untuk pembayaran belanja online.
Lewat fitur card center, Jenius menawarkan 3 pilihan jenis kartu yang dapat dibuat sekaligus. Ketiganya antara lain e-Card, x-Card dan m-Card. Jenis-jenis kartu ini mempunyai kegunaan dan fungsi yang berbeda.
e-Card merupakan salah satu layanan kartu virtual dari aplikasi e banking Jenius bank BTPN. Pada e-Card ini, para pengguna nantinya hanya memperoleh informasi terkait nomor kartu.
Sedangkan untukkartu fisiknya sendiri, tidak akan kalian peroleh. Kartu fisik dapat kalian peroleh hanya untuk jenis x-Card dan m-Card.
Daftar Isi
Sebelum menggunakan e-Card jenus, sebaiknya kalian mengetahui kode CVV terlebih dahulu dalam produk e-Card Jenius, berikut ulasannya :
Dengan mengetahui kode CVV pada e-Card Jenius, maka kalian akan lebih aman saat bertransaksi online menggunakan e-Card Jenius.
Jika kalian berbelanja online dengan pembayaran menggunakan e Card Jenius, maka kalian bisa mencoba cara menggunakan e Card Jenius berikut ini :
Kalian harus mengisi saldo e Card Jenius setiap waktu, agar proses transaksi tetap berjalan lancar. Kalian hanya perlu mengikuti metode di bawah ini :
Walaupun pemblokiran tidak terlalu direkomendasikan karena akan memutus manfaat dari e-Card Jenius itu sendiri. Namun pemblokiran biasanya dilakukan dengan terpaksa, karena ada sesuatu hal yang memaksa untuk tidak menggunakan e-Card Jenius di masa yang akan datang.
Oleh karena itu, jika suatu saat kalian ingin memblokir e Card Jenius, bisa ikuti langkah-langkah berikut :
Walaupun hanya Sebatas kartu debit virtual, nyatanya e-Card Jenius tidak bisa digunakan secara sembarangan. Justru jika kalian menggunakannya sembarangan akan rawan terhadap tindak kejahatan. Berikut beberapa tips menggunakan e-Card Jenius yang perlu kalian lakukan, di antaranya :
E-Card Jenius sama halnya dengan kartu debit pada umumnya, hanya saja e card ini berbentuk virtual. Tapi fungsinya sama saja seperti kartu debit pada umumnya. e Card ini memiliki kode CVV yang dapat membuat transaksi lebih aman dan mudah ketika melakukan transaksi yang serba online.
CVV merupakan singkatan dari Card Verification Value yang digunakan sebagai sistem membantu keamanan dalam melakukan verifikasi saat pembayaran transaksi online.
Ingat bahwa CVV bukan password atau PIN, namun lebih kepada sistem kebijakan visa yang diberlakukan sejak tahun 2001. Dengan tujuan untuk melindungi nasabah dari kejahatan dunia maya saat sedang bertranaksi secara online.
Ada beberapa fungsi yang bisa kalian manfaatkan ketika menggunakan e Card Jenius, berikut ini :
e Card Jenius merupakan kartu debit berbasis virtual yang pada prosesnya tidak menarik bunga jenis apapun, karena semua pembayaran akan terdebit langsung dari kartu kalian. Sehingga kalian tidak perlu berhutang dan terbebas dari rasa was-was menunggu tagihan yang datang.
Menariknya lagi, kalian bisa coba cara menggunakan e Card Jenius dengan mudah untuk bertransaksi online. Menarik, bukan?
Apa Kamu merasa terganggu dengan kemunculan akun-akun palsu yang ada di Instagram? Inilah beberapa cara… Read More
WIGATOS - Kendaraan yang aman dan nyaman tentu membutuhkan perawatan yang optimal, termasuk dalam hal… Read More
Kudus, kota kecil yang terletak di Jawa Tengah, memiliki daya tarik tersendiri dalam berbagai aspek,… Read More
Tahukah kamu? Kalau XL Axiata kini tengah berusaha untuk bisa meningkatkan kebutuhan pelanggan terutama untuk… Read More
Bagaimana cara menghilangkan iklan di HP OPPO ? iklan merupakan salah satu hal yang umum… Read More
Siapa sih yang nggak tertarik jadi kurir Lazada? Apalagi cara daftar kurir Lazada ternyata mudah… Read More