Tujuan memahami cara mengetahui tipe hp Samsung adalah agar kalian dapat menyesuaikan tipe hp dengan spesifikasi hp yang anda cari. Hal ini penting ketika hendak melakukan pembelian hp Samsung, baik yang baru atau yang second.
Salah satu kelemahan dari pembelian hp Samsung second adalah calon pembeli harus benar-benar jeli melihat fitur-fitur dan spesifikasi yang dibenamkan pada hp tersebut. Dengan alasan,agar tidak terkena penipuan karena sudah banyak komponen yang diubah.
Bagi yang sedang mencari hp Samsung baru mungkin tidak perlu cemas asalkan kalian juga melakukan pengecekan apakah hp tersebut masih ori atau tidak. Dengan begitu, semua komponen yang kalian dapatkan masih asli dari produsen Samsung.
Daftar Isi
Langkah pertama ketika hendak membeli hp Samsung second yaitu harus tahu dulu apa tipe hp Samsung yang kalian beli, sebelum mengetahui spesifikasi tipe hp Samsung lebih lanjut. Simak panduan cara mengetahui tipe hp Samsung di bawah ini :
Cara pertama yang dapat kalian lakukan adalah memakai kode dial. Metode ini tidak membutuhkan pulsa untuk dial phone menggunakan kode khusus ketika ingin mengecek tipe hp Samsung.
Namun yang terpenting yaitu sinyal harus kuat agar permintaan pengecekan tipe hp Samsung dapat cepat direspon oleh jaringan. Begini panduan lengkapnya :
Kalian juga bisa menggunakan nomor IMEI yang terpasang pada hp Samsung. Untuk mengecek letak nomor IMEI di hp yaitu pada body hp Samsung.
Sebenarnya cukup banyak cara yang dapat dilakukan untuk mengecek nomor IMEI hp. Akan tetapi, pengecekan IMEI via bodi hp juga sudah lebih dari cukup untuk mengetahui nomor IMEI. Simak cara mengetahui tipe hp Samsung dengan menggunakan IMEI di bawah ini :
Cara mengetahui tipe hp Samsung selanjutnya yaitu dengan mengakses menu pengaturan. Kalian hanya perlu mengikuti langkah-langkah berikut :
Untuk metode keempat tidak semua tipe hp Samsung dapat melakukannya. Sebab metode ini hanya diperuntukan pada tipe Samsung keluaran lama yang masih menggunakan baterai portabel.
Sedangkan tipe Samsung sekarang yang terbaru kebanyakan menggunakan baterai tanam yang tidak bisa dibongkar pasang begitu saja. Untuk mengetahui tipe hp Samsung melalui belakang baterai, berikut caranya :
Opsi ini dapat dilakukan apabila box hp masih tersedia terutama bagi hp second. Karena selain untuk kelengkapan juga untuk mengetahui keaslian dari hp Samsung second yang akan kalian beli.
Pada box hp terdapat sejumlah informasi yang penting mengenai spesifikasi hp termasuk tipe hp Samsung. Berikut cara mengecek tipe hp Samsung melalui box pembelian hp :
Aplikasi CPU Z merupakan aplikasi khusus yang menampilkan berbagai macam informasi seputar perangkat hp apapun jenisnya, termasuk hp Samsung. Aplikasi ini dapat di download secara gratis di Google Play Store. Simak cara mengetahui tipe hp Samsung melalui aplikasi CPU Z di bawah ini :
Tidak jauh berbeda dengan aplikasi CPU-Z, aplikasi Info HW juga dapat berguna untuk memberikan informasi mengenai perangkat hp. Mulai dari informasi spesifikasi, tipe dan merk. Penggunaannya juga sangat mudah, kamu hanya perlu menginstall Device Info HW, masuk lalu buka aplikasinya.
Selanjutnya, kalian akan mengetahui tipe dari hp Samsung. Aplikasi ini sangat ringan karena ukurannya hanya 1,5 MB saja.
Kalian juga dapat menggunakan aplikasi AIDA 64 untuk mengecek tipe hp Samsung. Cara mengetahui tipe hp Samsung dengan aplikasi ini mudah. Install aplikasinya, kemudian buka. Setelah itu, masuk ke Sistem dan cek di menu Model Perangkat. Kalian akan langsung melihat tipe hp yang tertera.
Itulah beberapa cara yang bisa kalian lakukan untuk mengetahui tipe hp Samsung milik kalian, atau yang hendak membeli hp Samsung second. Kalian bisa menggunakan cara mengetahui tipe hp Samsung sesuai dengan kebutuhan atau sikon. Mengetahui tipe hp samsung, tentu saja membuat kalian bisa mengetahui spesifikasi dengan jelas. Sehingga kalian bisa yakin bahwa hp yang didapatkan adalah ori.
Apa Kamu merasa terganggu dengan kemunculan akun-akun palsu yang ada di Instagram? Inilah beberapa cara… Read More
WIGATOS - Kendaraan yang aman dan nyaman tentu membutuhkan perawatan yang optimal, termasuk dalam hal… Read More
Kudus, kota kecil yang terletak di Jawa Tengah, memiliki daya tarik tersendiri dalam berbagai aspek,… Read More
Tahukah kamu? Kalau XL Axiata kini tengah berusaha untuk bisa meningkatkan kebutuhan pelanggan terutama untuk… Read More
Bagaimana cara menghilangkan iklan di HP OPPO ? iklan merupakan salah satu hal yang umum… Read More
Siapa sih yang nggak tertarik jadi kurir Lazada? Apalagi cara daftar kurir Lazada ternyata mudah… Read More