Dengan adanya layanan Shopee Paylater pada aplikasi Shopee, tentu semakin memudahkan para pelanggan Shopee untuk berbelanja tanpa harus membayar langsung dengan uang tunai. Karena kalaian bisa menggunakan layanan ii untuk pembayaran dengan sistem cicilan. Lantas, bagaimana cara melunasi Shopee Paylater sekaligus?
Mungkin banyak pengguna Shopee yang belum mengetahui bahwa tagihan Shopee Paylater ternyata bisa dilunasi sekaligus. Sehingga kalian bisa terbebas dari beban hutang di Shopee. Namun sebelumnya, bagi pengguna baru yang belum tahu tentang Shopee Paylater, akan kami ulas sedikit mengenai Shopee Paylater.
Daftar Isi
Shopee Paylater adalah salah satu fitur menarik dari Shopee yang memungkinkan pelanggan setianya melakukan belanja barang terlebih dahulu kemudian bisa dibayarkan di bulan berikutnya.
Pembayaran bisa baik dalam jangka waktu 1 bulan setelah pembelian belanja barang atau bisa juga di cicil dari 3 bulan, 6 bulan. Dengan begitu, kalian dapat mencicil barang yang dibeli dalam kurun waktu 12 bulan.
Fitur ini merupakan salah satu bentuk inovasi yang dikeluarkan oleh PT Commerce Finance dengan menggandeng beberapa pihak yang bekerja sama, bahkan telah diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Dengan melihat sejarah awalnya, maka kalian tidak perlu ragu untuk menggunakan Shopee Paylater ketika hendak membeli barang yang diinginkan.
Shopee juga telah menyediakan layanan Shopee Pinjam melalui produknya bernama SPinjam, khusus kepada para pengguna setianya, baik itu merchant di Shopee maupun pelanggan setia Shopee.
Agar kalian bisa lebih yakin dan aman berbelanja barang di shopee dengan menggunakan fitur Shopee Paylater. Berikut ada beberapa kelebihan Shopee Paylater yang perlu diketahui, diantaranya :
Sekedar informasi, jika kalian menggunakan Shopee Paylater untuk membeli produk tertentu dengan cicilan lebih dari 1 bulan dan ingin dilunasi semuanya, maka jawabannya adalah bisa dilakukan.
Sebelum berlanjut ke cara melunasi shopee Paylater, kalian harus tahu dulu cara aktivasi Shopee Paylater bagi kalian yang ingin mencoba pertama kali. Berikut ulasannya :
Setelah proses aktivasi berhasil, tentu saja kalian ingin mencoba melakukan pembelian barang dengan metode pembayaran Shopee Paylater.
Cara membeli barang tersebut langkahnya sama seperti membeli barang pada umumnya, hanya saja ketika masuk pada menu pembayaran kalian pilih opsi Shopee Paylater. Di sana juga kalian bisa tentukan berapa lama pembayaran itu dicicil hingga selesai.
Seperti yang telah di ketahui bahwa cicilan Shopee Paylater bisa di cicil 3x, 6x, hingga maksimal 12x. Dengan sistem ini, pengguna yang memiliki keterbatasan dana, bisa merasa terbantu oleh pembayaran cicilan barang yang mereka inginkan.
Jika sudah mempunyai dana yang cukup, maka kalian bisa melunasi cicilan Shopee Paylater. Berikut cara melunasi Shopee Paylater sekaligus berikut ini :
Cukup mudah bukan? Selain cara melunasi Shopee Paylater sekaligus, ada juga alternatif lain yang bisa kalian lakukan untuk melunasinya, yaitu dengan cara membayar tagihan 2 bulan sekaligus. Adapun cara pembayaran seperti ini bisa kalian lakukan di bawah ini :
Dengan cara melunasi Shopee Paylater sekaligus di atas, kalian tidak harus menunggu sampai tenor cicilan selesai. Jadi, ketika ada uang bisa langsung dilunasi dan hal ini tentu saja sangat meringankan beban kalian.
Apa Kamu merasa terganggu dengan kemunculan akun-akun palsu yang ada di Instagram? Inilah beberapa cara… Read More
WIGATOS - Kendaraan yang aman dan nyaman tentu membutuhkan perawatan yang optimal, termasuk dalam hal… Read More
Kudus, kota kecil yang terletak di Jawa Tengah, memiliki daya tarik tersendiri dalam berbagai aspek,… Read More
Tahukah kamu? Kalau XL Axiata kini tengah berusaha untuk bisa meningkatkan kebutuhan pelanggan terutama untuk… Read More
Bagaimana cara menghilangkan iklan di HP OPPO ? iklan merupakan salah satu hal yang umum… Read More
Siapa sih yang nggak tertarik jadi kurir Lazada? Apalagi cara daftar kurir Lazada ternyata mudah… Read More