Adobe Premiere

Cara Melihat Baterai Health iPhone

Untuk memaksimalkan penggunaan iPhone, pihak Apple telah membawa fitur battery health kepada para penggunanya. Battery health adalah fitur yang tersedia di berbagai perangkat  Apple, baik itu iPad, Apple Watch dan iPhone. Mengingat pentingnya fitur kesehatan baterai ini, kalian harus tahu cara melihat baterai health iPhone.

Apa Kegunaan Fitur Battery Health iPhone?

Fungsi battery health iPhone berguna untuk mengecek masa penggunaan baterai serta waktu bertahan hp. Hal tersebut dikarenakan daya tahan dan kinerja baterai iPhone akan menurun seiring waktu seiring lamanya penggunaan. Ketika daya baterai semakin menurun, kalian harus mengganti baterainya dengan yang baru.

Supaya baterai iPhone tetap awet, solusinya adalah dengan mengaktifkan mode dengan daya rendah. Kalian bisa menggunakan fitur ini untuk versi iOS9 di iPhone. Melalui mode daya rendah,d apat memaksimalkan kinerja perangkat.

Apa Saja Penyebab Battery Health iPhone Menurun?

Ada beberapa penyebab kesehatan baterai pada perangkat iPhone menurun, berikut ini :

1. Bermain Game atau Panggilan Video Saat Dicas

Salah satu penyebab battery health iPhone menurun adalah bermain game atau melakukan panggilan video saat dicas. Penting bagi kalian yang sering melakukan kebiasaan menggunakan HP sambil di cas, segera hentikan kebiasaan buruk tersebut.

Ketika beraktivitas sambil di cas, maka baterai HP akan cepat panas dan performa baterai akan cepat menurun. Terbukti jika dibiarkan terus menerus, bisa membuat persentase yang tertera pada layar HP menurun dengan signifikanfikan.

2. Membiarkan Baterai hingga 100 % Saat Dicas atau Sebaliknya

Terkadang, battery healthy akan menurun jika kalian terlalu memaksakan mengisi daya baterai sampai 100 % dan terisi penuh. Untuk mengantisipasinya, saat mengisi baterai iPhone, sebaiknya isi daya baterai maksimal sampai 95 % saja untuk mencegah menurunnya kesehatan baterai.

Selain itu, kebiasaan lain yang perlu kalian hindari adalah jangan sampai kondisi baterari habis hingga 0 %. Ingatlah bahwa sistem pada perangkata, terys menguras baterai ditambah dengan berbagai aplikasi berat yang dapat menurunkan battery healthy.

Cara yang tepat untuk mempertahankan performa baterai adalah jangan sampai persentase baterai dibawah 10 %. Salah satu kelebihan smartphone sekarang ini, yaitu ketika persentase baterai sudah menyentuh angka dibawah 20 %, maka akan ada reminder otomatis. Tujuannya untuk menghentikan program atau aplikasi, agar tidak banyak mengurasi daya baterai.

3. Menggunakan Charger Yang Bukan Original

Sebaiknya hindari memakai charger non ori apalagi untuk jangka panjang, karena hal tersebut justru akan merusak baterai HP iPhone milikmu. Kebiasaan buruk ini biasanya ketika sedang bepergian dan charger original tertinggal dirumah sehingga dengan terpaksa menggunakan charger yang bukan original.

Sebenarnya, kalian bisa saja menggunakan charger yang sama persis seperti charger original asli bawaan dari pabriknya. Namun tetap saja trik ini dijadikan jaminan untuk mempertahankan batttery health milikmu. Oleh karena itu, selalu ingat bahwa charger merupakan barang penting untuk keperluan pengisian baterai HP iPhone milikmu.

Cara Melihat Baterai Health iPhone

Tutorial Melihat Baterai Health iPhone

Wajib untuk diketahui bagi kalian yang memiliki HP iPhone atau baru memiliki HP iPhone sama sekali yaitu harus mengetahui kondisi baterai HP dengan cara melihat baterai health iPhone.

Metodenya sangnat mudah dipraktekkan, silahkan ikuti tutorial cara melihat baterai health iPhone berikut ini :

  • Akses menu ‘settings’ terlebih dahulu. Jika settingan bahasa pada HP iPhone dirubah kedalam bahasa Indonesia, maka pilihlah menu ‘pengaturan’.
  • Setelah itu, carilah opsi Battery yang terdapat pada deretan menu pilihan dalam menu settings tersebut.
  • Kemudian, pilhlah menu ‘battery health’ agar bisa melihat kondisi baterai saat itu juga.
  • Terakhir dengan cara klik bagian opsi ‘Maximum Capacitiy’. Fungsi dari menu ini adalah untuk mengetahui kondisi kesehatan baterai HP iPhone milikmu apakah masih bagus, atau mungkin ada sedikit permasalahan yang menyebabkan daya baterai cepat habis.

Cara melihat baterai  health iPhone di atas sangat simpel untuk melihat kondisi kesehatan baterai, agar kalian mengetahui kondisi baterai yang sebenarnya.

Sedikit menyinggung mengenai maksimum baterai, tujuan dari menu tersebut adalah bisa dengan mudah melihat ukuran yang sebenarnya mengenai kapasitas baterai HP iPhone yang kalian miliki.

Trik Meningkatkan Battery Health Pada iPhone

Untuk meningkatkan performa baterai bisa kalian lakukan dengan beberapa langkah agar batera baterai HP iPhone milikmu menjadi awet, diantaranya?

1.  Hindari Pemakaian Aplikasi Yang Tidak Diperlukan

Langkah ini adalah salah satu upaya agar performa baterai bisa dalam kondisi maksimalnya, yaitu dengan cara menghindari berbagai macam aplikasi yang tidak terlalu penting yang berjalan pada background.

Untuk merealisasikan cara ini, kalian bisa masuk pada menu aplikasi lalu pilihlah aplikasi-aplikasi yang tidak digunakan terutama aplikasi yang selalu berjalan pada layar belakang (background).

Setelah semua aplikasi yang dirasa tidak perlu sudah kalian hapus, maka cobalah untuk menggunakan salah satu aplikasi lainnya maka kalian akan tahu betapa pentingnya menghapus aplikasi yang tidak bermanfaat.

2. Hapus File Sampah

Setiap HP baik yang berbabsis iOS ataupun Android tentu saja akan selalu meninggalkan berkas/file yang tidak digunakan. Sebagai contoh, jika kalian melakukan uninstall sebuah aplikasi, biasanya akan ada sisa beberapa file yang tidak digunakan. Untuk meningkatkan performa baterai HP iOS milikmu, maka sudah barang tentu harus melakukan penghapusan (uninstall) file-file yang tidak berguna pada iPhone.

Setiap seri iPhone memiliki kelebihan masing-masing. Beberapa seri iPhone yang mendukung untuk mempertahankan performa baterai, setidaknya harus menggunakan minimal iOS 14.5. Sebab OS iPhone ini telah menyertakan rincian update nya.

Update yang terdapat pada sistem iOS tersebut adalah bisa dengan mudah melakukan kalibrasi mengenai kapasitas kesehatan baterai. Adapun seri-seri tersebut yang bisa melakukan kalibrasi seperti iPhone 11, iPhone 11 Pro, iPhone 11 Pro Max, dan iPhone keluaran terbaru yang sudah mengusung iOS 14.5.

3. Gunakan Fitur Optimized Battery Charging

Setiap smartphone yang sudah canggih, maka biasanya akan terselip fitur untuk mempertahankan performa baterai. Adapun fitur tersebut dinamakan dengan Optimized Battery Charging.

Gunakan aplikasi tersebut secara berkala, kalian bisa melakukannya setiap hari 1 kali atau beberapa hari sekali sehingga akan berpengaruh pada kondisi baterai HP iPhone yang kalian gunakan.

Jangan anggap sepele mengenai fitur yang satu ini, karena dengan menggunakan fitur yang ada didalamnya maka akan secara otomatis terselesaikan hanya dalam beberapa kali klik saja untuk mengoptimalkan baterai HP iPhone milikmu.

4. Gunakan Aplikasi Pihak Ketiga

Bagi kalian yang belum puas menggunakan fitur bawaan dari iPhone, maka kalian bisa menggunakan beberapa aplikasi pihak ketiga yang bisa di download pada Apps Store.

Disana akan banyak sekali aplikasi serupa untuk meningkatkan performa baterai pada kondisi terbaiknya, yang perlu kalian lakukan adalah melakukan seleksi aplikasi yang baik dan tepat untuk HP iPhone milikmu.

Untuk mengantisipasi agar performa baterai iPhone kalian tetap baik adalah dengan cara melihat baterai health iPhone dan mengikuti beberapa trik untuk meningkatkan performa iPhone.

Recent Posts

Cara Bagi Pulsa Ke Sesama Telkomsel

Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More

4 months ago

Cara Mendapatkan Uang dari Spotify

Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More

4 months ago

Cara Kasih Lagu di Instagram

Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More

4 months ago

Cara Masukan Kode Voucher XL yang Benar ?(Mudah Sekali)

WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More

4 months ago

Cara Aktifkan Unlimited Youtube XL dengan 8 Step Mudah

Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More

4 months ago

Cara Daftar Kartu Indosat

Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More

4 months ago