Perusahaan Fintech yang mengembangkan produk dompet digital Gopay, melakukan suatu gebrakan baru untuk meningkatkan rasa kepercayaan masyarakat. Salah satu upaya yang bisa kamu lihat, yaitu melalui kerja sama yang dibangun dengan BPKN. Maka dari itu cara Gopay transfer ke bank bisa dianggap sebagai layanan terbaik yang dihadirkan untuk para konsumen.
BPKN atau Badan Perlindungan Konsumen Nasional akan menjadi saksi bisu terhadap upaya peningkatan keamanan yang dilakukan oleh Gopay untuk para customer. Terutama, dalam persoalan kegiatan transaksi yang berlangsung via digital. Sebagai konsumen, kamu jadi bisa lebih leluasa mendapatkan hak-hak yang wajib diperoleh untuk terlindungi dari cyber crime.
Daftar Isi
Ada banyak sekali keuntungan yang bisa kamu temukan saat menjadi pengguna setia Gopay. Mulai dari promo menarik, sampai dengan kenaikan level status akun setelah memiliki poin XP yang banyak. Buat kamu yang ingin merasakan perlakuan spesial dari pihak Gojek, maka tingkatkan terus transaksimu di aplikasi tersebut untuk mendapatkan penawaran khusus.
Selain itu, tidak lupa juga untuk meng-uprgade akun Gopaymu ke Gopay Plus. Supaya, kamu dapat menggunakan fitur Gopay Diary, mendapatkan jaminan pengembalian saldo yang tiba-tiba menghilang, promo dalam bentuk voucher, permintaan isi saldo ke kerabat, serta layanan Paylater. Termasuk juga tarik tunai, kirim saldo via kontak HP, serta transfer ke bank. Free!
Cara Gopay transfer ke bank dengan mudah. Kirim saldomu ke rekening bank pribadi untuk bisa simpan lebih banyak rupiah untuk hal yang lebih bermanfaat. Lakukan langkah-langkah berikut, untuk memulai proses pemindahan saldo dari Gopay ke rekening:
Cara transfer Gopay ke bank tanpa biaya admin ke seluruh perbankan di Indonesia. Namun, gratis biaya administrasi ini tidak berlaku untuk setiap saat. Melainkan, hanya bisa dirasakan saat 5 kali awal transaksi saat pertama kali menggunakan fitur transfer ke bank tersebut. Lalu, proses pengiriman saldo Gopay berikutnya akan dikenakan tarif admin. Simak disini:
Cara transfer Gopay ke bank tanpa upgrade ke versi terbaru, apakah mungkin? Ternyata ada loh caranya. Kamu hanya perlu ikuti langkah-langkah berikut ini:
Tahapan terakhir tersebut, membuktikan kalau proses transfer Gopay ke bank tanpa pelu melakukan pembaharuan telah berhasil. Adapun besar biaya admin yang dibebankan di setiap transaksinya, yaitu Rp 2.500 untuk transfer Gopay ke Pulsalapak di awal instruksi. Hal berikutnya, saat melakukan transfer dari Pulsalapak ke Dana, dikenakan Rp 1.000.
Cara transfer Gopay ke Bank Jago. Bank Jago sendiri merupakan salah satu perbankan digital yang sudah terdaftar di OJK. Selain itu, mereka mengikuti program pinjaman yang tercatat di lembaga LPS. Karena konsepnya aplikasi, maka pengguna dapat dengan mudah kelola uang pribadinya melalui HP. Termasuk, kirim saldo Gopay ke rekening Bank Jago. Ini caranya:
Bank lainnya yang bisa kamu lakukan transfer, yaitu bank Neo. Cara kirim Gopay ke Bank Neo, selengkapnya dapat dilihat di bawah ini:
Sekian pembahasan mengenai cara Gopay transfer ke bank kali ini. Baca juga informasi cara Gopay Plus untuk informasi selengkapnya. See you on the next days. Stay health everyone. Bye!
Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More
Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More
Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More
WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More
Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More
Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More