Hp Vivo merupakan salah satu produk smartphone terbaik yang harganya cukup terjangkau. Namun spek yang dimiliki oleh hp Vivo juga hampir menyaingi smartphone-smartphone kelas atas. Hp ini bahkan telah menjadi pilihan banyak masyarakat Indonesia. Inilah kenapa, saat kehilangan Vivo, kalian pasti akan merasa panik. Coba cek cara melacak hp Vivo yang hilang!
Vivo termasuk vendor ternama yang ada di Indonesia. Pabrikan ini sebenarnya sudah cukup banyak meluncurkan hp-hp terbaik. Bahkan vivo disebut-sebut sebagai peringkat 5 besar vendor terbaik di Indonesia. Vivo memang sudah cukup terkenal bagi banyak orang, terlebih iklan produk Vivo cukup gencar.
Di Indonesia, Vivo telah menghadirkan banyak pilihan seri. Untuk seri yang termurah yaitu Vivo seri Y denggan harga Rp. 1 hingga RP. 2 jutaan. Bahkan beberapa, harganya ada yang dibanderol Rp. 3 jutaan.
Salah satu andalan produk Vivo yaitu seri V. Ini adalah seri yang sudah hadir lama di Indonesia, bahkan selalu ditunggu peluncurannya. Seri V seringkali dijadaikan andalan sebab biasanya marketing atau promosi seri V tersebut lebih besaar dibandingkan seri lainnya. Bahkan seri V seringkali membuat banyak orang menjadikannya sebagai ikon Vivo.
Daftar Isi
Sebelum lanjut ke cara melacak hp Vivo yang hilang, alangkah baiknya kalian mengetahui beberapaa metode antisipasi yang harus dilakukan :
Kalian harus mengaatur kata sandi atau PIN yang kuat. Ingat, jangan pernah memakai susunan huruf atau angka yang gampang ditebak.
Apabila seseorang mengambil atau menemukan ponsel, maka hal yang dilakukan pertama kali ialah dengan membukanya memakai kode sederhana. Hal tersebut bisa menimbulkan beberapa masalah.
Jika ingin mengaktifkan kata sandi atau PIN di android, akses setting kemudian tekan security dan pilih Screen Lock pada bagian bawah device security. Selanjnutnya pilih pola kunci sesuai keinginan dan masukkan kode yang baru, baik berbentuk pola atau sandi.
Untuk pengguna iOS, kaliana bisa mengaktifkan kata sandi dengan cara buka settting dan tekan Face ID & Pasascode sesuaikaan perangkat dan aktifkan passcode lalu inputkan kata sandi yang baru.
Selanjutnya yaitu dengan menggunakan fitur Find My Device.Cara ini sangat berguna sekali bagi kalian yang kehilangan Hp Vivo karena bisa dengan mudah menemukan perangkat dari jarak jauh.
Selain menemukan perangkat, kalian juga bisa melakukan pengontrolan jarak jauh dengan menonaktifkan lalu menghapus data-data penting yang ada di Hp Vivo tersebut.
Karena Hp Vivo menggunakan sistem android, maka secara umum untuk mengaktifkan fitur Find My Device bisa dilakukan dengan masuk terlebih dahulu ke menu Settings, lalu pilih menu Security. Pada menu tersebut kalian tinggal pilih Find My Device dan diakhiri dengan mengaktifkan toggle.
Semua tipe dan jenis hp android mempunyai fitur penyimpanan yang berbeda. Jika android memiliki Google Drive, maka iOS memililki iCloud. Kalian bisa memanfaatkan Google Drive ketika mencadangkan semua data seperti dokumen, foto, atau video. Sementara bagi pengguna iPhone bisa mencadangkannya ke iCloud.
Silahkan lakukan backup semua data hp ke GDrive atau iCloud tergantung perangkat yang digunakan untuk keamanan.
1. Melacak Hp Vivo yang Hilang dengan Find My Device
Bagi pemilik Vivo yang sedang mencari hp yang hilang, kalian bisa langsung menggunakan aplikasi My Device yang sudah diaktifkan sebelumnya. Cara ini efektif dilakukan bagi pengguna Vivo Y71, Y65, Y53, V5, hingga Vivo V9 :
Cara melacak hp Vivo yang hilang selanjutnya adalah dengan menggunakan aplikasi WhatsApp. Metode ini sangat mudah, kalian hanya perlu mengikuti proses pelacakan hp Vivo via WhatsApp berikut :
Cara melacak hp vivo yang hilang dengan WhatsApp bisa dilakukan jika hp dalam kondisi menyala. Lalu, bagaimana apabila hp vivo kalian kehabisan daya baterai dan mati? maka bisa mencoba langkaah pelacakan berikut :
Jika sudah selesai, kalian akan ditampilkan lokasi dan posisi hp kalian berada di layar maps.
Mengalami kejadian hp yang hilang tentu bukan hal menyenangkan, apalagi jika hp tersebut harganya cukup mahal. Jadi, jangan tunggu lama untuk mempraktekkan cara melacak hp Vivo yang hilang di atas!
Apa Kamu merasa terganggu dengan kemunculan akun-akun palsu yang ada di Instagram? Inilah beberapa cara… Read More
WIGATOS - Kendaraan yang aman dan nyaman tentu membutuhkan perawatan yang optimal, termasuk dalam hal… Read More
Kudus, kota kecil yang terletak di Jawa Tengah, memiliki daya tarik tersendiri dalam berbagai aspek,… Read More
Tahukah kamu? Kalau XL Axiata kini tengah berusaha untuk bisa meningkatkan kebutuhan pelanggan terutama untuk… Read More
Bagaimana cara menghilangkan iklan di HP OPPO ? iklan merupakan salah satu hal yang umum… Read More
Siapa sih yang nggak tertarik jadi kurir Lazada? Apalagi cara daftar kurir Lazada ternyata mudah… Read More