Bagi pengguna Instagram, Kamu mungkin sering menemukan berbagai macam konten foto dan video menarik di Instagram. Namun sayangnya, semua konten tersebut tidak mudah untuk didownload, ketika Kamu ingin benar-benar menyimpannya ke galeri ponsel. Sebab biasanya untuk bisa menyimpan foto di Instagram Kamu harus menggunakan aplikasi tambahan. Namun jangan khawatir, jika Kamu tidak ingin memenuhi memori di hpmu Kamu bisa mencoba cara download foto di IG tanpa aplikasi.
Daftar Isi
Walaupun Instagram tidak mempunyai fitur untuk mengunduh konten foto di Instagram, Kamu bisa melakukan cara download foto di IG tanpa aplikasi. Meskipun ada beberapa aplikasi yang dapat digunakan untuk mengunduh foto, namun jika Kamu tidak mau melakukannya dapat menggunakan website secara online.
Berikut ini ada beberapa cara download foto di IG tanpa aplikasi diantaranya :
Salah satu website yang bisa Kamu jadikan tempat untuk mengunduh foto Instagram adalah sssInstagram. Kamu bisa menyimpan foto yang berasal dari konten Instagram menggunakan sssInstagam, melalui cara berikut ini :
Cara download foto IG tanpa aplikasi selanjutnya bisa Kamu lakukan melalui platform Saved Photo di tiap postingan foto di IG. Adapun langkah-langkahnya sebagai berikut :
Cara download foto IG tanpa aplikasi lainnya bisa menggunakan situs bernama Downloadgram. Disini, Kamu dapat menyimpan gambar Instagram ke smartphone dengan mudah. Simak tutorialnya berikut ini :
Tools atau platform lain yang bisa Kamu gunakan untuk mengunduh foto Instagram tanpa aplikasi adalah Igram. Selain dapat menyimpan foto, Kamu juga dapat menyimpan album Instagram, reel serta video IG. Berikut cara downoad foto IG tanpa aplikasi menggunakan Igram berikut ini :
Ada cara download foto IG tanpa aplikasi paling praktis tanpa harus download aplikasi dan mengunjungi web downloader, yakni cukup dengan mengambil tangkapan layar. Setiap hp android sudah pasti telah dibekali oleh fitur screenshot atau tangkapan layar. Oleh sebab itu, tak ada salahnya Kamu memakai fitur yang satu ini. Berikut ulasannya :
Nah, itulah beberapa website yang dapat melayani cara download foto IG tanpa aplikasi yang bisa Kamu gunakan dengan praktis tanpa harus mencari aplikasi downloader di IG terlebih dahulu. Namun, bagaimana jika ingin mengunduh foto lewat aplikasi? Jika Kamu ingin menggunakan aplikasi, ada beberapa daftar aplikasi yang bisa digunakan untuk mengunduh foto IG di bawahb ini!
Berikut ini beberapa rekomendasi aplikasi untuk download foto di Instagram yang dapat Kamu gunakan, diantaranya :
Quicksave adalah salah satu aplikasi download foto di Instagram, yang menawarkan kemudahan dengan adanya fitur-fitur terbaik yang disajikan. Tak hanya untuk menyimpan foto, tetapi Quicksave juga dapat dipakai untuk menyimpan video di Instagram. Bahkan Kamu juga bisa melakukan repost konten video dan foto di IG.
Selain Quicksave, ada lagi aplikasi yang bisa Kamu andalkan untuk menyimpan foto Instagram, yakni FastSave. Aplikasi yang satu ini dapat Kamu pakai untuk menyimpan sejumlah foto di IG agar dapat dilihat via offline. Kamu juga dapat mendownload video Instagram dengan mudah melalui aplikasi ini. Menariknya lagi, aplikasi ini sudah diunduh oleh 10 juta lebih pengguna di Play Store. Hal tersebut tentu saja membuatmu tak perlu bingung untuk mencari aplikasi download foto/video di IG.
Ini adalah salah satu aplikasi populer untuk mengunduh foto di Instagram, yang juga dapat mendownload konten video langsung dari IG. Dalam aplikasi ini, Kamu tak perlu masuk ke akun, bahkan memungkinkanmu bisa mengunduh video langsung dari IG TV. Aplikasi InstaSave menghadirkan kualitas foto yang tinggi dan dapat didownload lewat aplikasinya secara langsung. Jika proses download sudah selesai dilakukan, video atau foto dapat dilihat langsung lewat galeri hp.
IGetter adalah aplikasi dari Yahami Lab yang mempermudah siapapun untuk mengunduh foto dari IG. Kamu tak perlu repot-repot sebab IGetter tidak memintamu melakukan login. Tak hanya dapat dipakai untuk download video atau foto di IG, tetapi Kamu juga dapat menandai mana video atau foto yang akan didownload terlebih dahulu, untuk Kemudian bisa diunduh di lain waktu.
Inshot adalah salah satu aplikasi video downloader, yang juga bisa Kamu gunakan untuk mengunduh foto dengan mudah. Pemakaian aplikasi yang satu ini sebenarnya sangat mudah. Kamua hanya perlu sekali klik untuk mendownload konten ke smartphone langsung. Tak hanya itu, aplikasi Inshot juga dapat dipakai untuk mengunduh IGTV maupun video reels.
Kelima rekomendasi aplikasi di atas bisa Kamu gunakan untuk mengunduh foto maupun video di IG dengan mudah. Selain itu, jika Kamu tidak mau repot-repot mengunduh aplikasi tersebut, bisa coba cara download foto di IG tanpa aplikasi yang sudah dibahas sebelumnya. Semoga bermanfaat!
Sebagai salah satu provider komunikasi ternama di Indonesia, Telkomsel memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna. Diantaranya… Read More
Siapa yang tidak mau dapat cuan dengan modal ponsel pintar saja? Kamu mungkin juga tertarik… Read More
Sampai detik ini, mungkin ada yang kepikiran bagaimana sih cara kasih lagu di Instagram? Instagram… Read More
WIGATOS.com | Pengguna XL pasti sering isi ulang kuota atau pulsa secara fisik, sehingga dapat… Read More
Gimana sih cara aktifkan unlimited Youtube XL? Nonton video di Youtube bisa dibilang sebagai salah… Read More
Bagi Kamu yang baru membeli kartu perdana Indosat, jangan lupa langsung lakukan pendaftaran atau registrasi… Read More